Resep Sayur Bayam Jagung Manis, Cocok untuk Menu Akhir Pekan!

Diposting pada

Resep Sayur Bayam Jagung Manis – Akhir pekan selalu menjadi momen yang sangat tepat untuk berkumpul bersama dengan keluarga setelah beraktivitas berat selama satu minggu penuh. Untuk membuat momen ini semakin hangat, kamu bisa memmbuat Sayur Bayam Jagung Manis sebagai menu makan di rumah.

Langsung saja simak resep Sayur Bayam Jagung Manis berikut ini :

Daftar Isi

Bahan-bahan:

  • 2 jagung manis, potong-potong berukuran sedang.
  • 2 ikat daun bayam, cuci bersih.
  • 2 lembar daun salam.
  • 5 buah bawang mera.
  • 2 ruas temu kunci, bersihkan dan memarkan.
  • 1 buah tomat, potong-potong.
  • 1 sdt garam.
  • 1 sdt garam.
  • 1,5 l air.

Cara Membuat Sayur Bayam Jagung Manis

1. Siapkan panci besar dan rebus air di dalamnya hingga mendidih.

2. Apabila sudah mendidih, masukkan irisan bawang merah, temu kunci, daun salam, dan juga jagung manis. Lalu rebus sekitar 5 menit.

3. Kemudian, tambahkan garam, tomat, dan gula. Lalu koreksi rasa.

4. Jika rasanya sudah pas, masak kembali beberapa waktu. Lalu, masukkan bayam ke dalamnya.

5. Rebus bayam sampai tingkat kematangannya pas. Kemudian angkat dan sayur bayam jagung manis siap hidangkan .

Dan itulah penjelasan tentang Resep Sayur Bayam Jagung Manis, Cocok untuk Menu Akhir Pekan!. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *