cytricks.com – Cumi menjadi salah satu seafood yang paling mudah diolah seperti sup, nasi goreng, cumi goreng tepung. Melansir dari berbagai sumber, berikut ini cara membuat cumi goreng tepung crispy yang bisa Anda coba.
Bahan-Bahan
- 300 gr cumi.
- 1 sdt garam.
- 1 sdt baking powder.
- Tepung pelapis.
- 5 sdm tepung tapioka.
- 5 sdm tepung terigu protein sedang.
- 1/3 butir putih telur.
- 1/2 sdm bubuk bawang putih / 2 siung bawang putih parut.
- 1 sdt bubuk paprika / cabai (opsional).
- 1 sdm kecap inggris / kecap asin + jeruk nipis.
- 1/4 sdt merica.
- 1/4 sdt garam.
- 1 sdt kaldu jamur / penyedap.
- Tepung kering.
- 120 gr tepung terigu protein sedang.
- 1 sdt baking powder.
- 50 gr maizena.
- 2 sdt bubuk paprika (opsional).
- Minyak untuk menggoreng.
- Saus sambal.
- Jeruk nipis / lemon.
Cara Membuat
- Pertama, cuci bersih cumi terlebih dahulu dan potong menjadi seperti ring atau sesuai selera.
- Kemudian belah kepala cumi tetapi jangan sampai putus.
- Selanjutnya, campurkan cumi dengan baking powder dan garam.
- Lalu aduk sampai berbuih dan diamkan selama 20–30 menit.
- Setelah didiamkan, bilas cumi . Kemudian tiriskan sampai cukup kering.
- Campurkan cumi dengan semua bahan tepung pelapis, aduk rata sampai semua bagian cumi tertutup campuran tepung.
- Dalam wadah terpisah, campurkan tepung kering, aduk sampai tercampur merata.
- Selanjutnya, masukan satu persatu cumi dari tepung pelapis pertama ke adonan tepung kering (Pastikan semua bagiannya terlapisi dengan sempurna).
- Panaskan minyak, ika sudah panas, goreng cumi dengan api besar selama 1–2 menit. Angkat lalu tiriskan.
- Sajikan dengan saus sambal dan jeruk nipis sebagai pelengkap.
Dan itulah penjelasan tentang cara membuat cumi crispy. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan artikel ini? semoga bermanfaat!
Rekomendasi:
- Resep Nasi Bakar Oncom, Cocok Untuk Menu Makan Malam Resep Nasi Bakar Oncom - Sebagai penutup aktivitas seharian, kamu pasti ingin menyantap suatu hidangan yang memiliki cita rasa nikmat…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 132-133 Literasi Finansial Cakra pergi ke toko sembako untuk membeli minyak goreng, beras, dan tepung terigu. Jika harga 1 liter minyak…
- Cara Membuat Corndog Sosis Mozarella, Cocok Jadi Ide Jualan! Cara Membuat Corndog - Cemilan satu ini menjadi salah satu makanan yang tak boleh dilewatkan saat menikmati waktu senggang sendiri…
- Resep Nasi Telur Pontianak Viral Lagi di TikTok,… Resep Nasi Telur Pontianak - Telur merupakan salah satu bahan makanan yang paling mudah diolah dan dipadukan dengan apapun. Di…
- Resep Kue Sagu Keju Cocok untuk Lebaran Cytricks.com - Kue sagu keju memiliki tekstur yang renyah dan gurih karena mengandung keju sebagai salah satu bahan utamanya. Dirangkum…
- Resep Membuat Sambal Telor Ceplok, Sederhana Tapi… Cara Membuat Sambal Telor Ceplok - Telur menjadi salah satu makanan yang lezat dan mudah untuk didibuat menjadi berbagai makanan…
- Resep Ayam Goreng Mentega, Cocok Untuk Hidangan Makan Malam Makan malam bersama keluarga adalah momen berharga dalam satu hari untuk bertukar cerita setelah menghabiskan seharian penuh di luar rumah.…
- Resep Churros Cokelat, Cocok untuk Camilan Akhir Pekan Resep Churros Cokelat- Churros merupakan salah satu camilan asal Spanyol yang sangat digemari oleh sebagian besar masyarakat Indonesia. Hal ini…
- Resep Sambal Goreng Daging Sapi Resep Sambal Goreng Daging Sapi - Membuat sambal goreng daging sapi tidaklah sulit, karena kamu hanya memerlukan bahan-bahan yang mudah…
- Cara Membuat Usus Sambal Goreng Pedas, Menu Rumahan… Usus ayam menjadi salah satu bahan makanan yang bisa dikreasikan menjadi lauk dengan cita rasa yang nikmat. Ada banyak sekali…
- Resep Tahu Hoheng Bubuk Cabe, yang Viral di Berbagai Sosmed Belakangan ini media sosial dihebohkan dengan makanan unik dari China yaitu Tahu Hoheng yang dimakan dengan bubuk Cabai. Banyak kreator…
- Resep Cumi Saus Tiram, Cocock untuk Menu Makan Malam… Resep Cumi Saus Tiram - Mungkin Kamu sudah merasa lelah untuk bisa membuat menu makan malam yang ribet dan membutuhkan…
- Cara Membuat Kue Putu Ayu Kue putu ayu merupakan jajanan pasar yang dibuat dengan tepung sebagai bahan utamanya dan dikukus serta disajikan dengan parutan kelapa.…
- Cara Membuat Ayam Teriyaki Ala Hokben Cara Membuat Ayam Teriyaki Ala Hokben - Ayam teriyaki sangat mudah ditemukan di restoran Jepang, salah satunya restoran Jepang yang…
- Resep Membuat Oseng Daging Granat Bikin Merem Melek Resep Membuat Oseng Daging Granat Bikin Merem Melek - Salah satu rekomendasi masakan daging disaat hari raya Idul Adha adalah…
- Resep Semur Tahu Telur yang Manis dan Nikmat Resep Semur Tahu Telur - Semur telur menjadi salah satu kudapan lezat yang menggugah selera dengan rasa yang cenderung manis. Makanan…
- Resep Membuat Asem-Asem Daging Sapi Resep Membuat Asem-Asem Daging Sapi - Hari raya Idul Adha adalah salah satu hari besar umat islam. Pada hari tersebut…
- Resep Telur Ceplok Saus Tiram, Cocok Untuk Lauk Sarapan Pagi Resep Telur Ceplok Saus Tiram - Salah satu resep praktis untuk sarapan yang spesial dan juga praktis adalah Telur Ceplok Siram…
- Resep Cupcake Vanila Lembut, Bisa Jadi Ide Jualan Resep Cupcake Vanila Lembut - Cupcake termasuk salah satu kue paling populer saat untuk beberapa acara seperti pernikahan dan ulang…
- Resep Sate Usus ala Angkringan Cytricks.com - Sate usus adalah salah satu hidangan yang sangat populer di Indonesia, terutama diwarung-warung angkringan. Sate usus biasanya dihidangkan sebagai…