Tips Agar Pelanggan Tidak Suka Kasbon – Kasbon merupakan fasilitas yang diberikan oleh suatu perusahaan kepada pegawainya untuk mengambil separuh upahnya terlebih dahulu dan kemudian di akhir bulan gaji dari karyawan tersebut akan dipotong sesuai dengan  upah yang diambil sebelumnya, namun kasbon tidak hanya ada di perusahaan-perusahaan besar tapi juga sering terjadi di toko-toko kecil.

 

Apa penyebab pelanggan sering meminta kasbon?

Penyebab kenapa pelanggan meminta kasbon adalah karena kondisi keuangan pelanggan yang kurang baik, sehingga pelanggan berusaha untuk mengambil kesempatan jika juragan bisa memberikan kasbon. Untuk membantu anda, berikut ini  tips agar pelangganggan atau pegawai tidak kasbon:

  • Jelaskan kepada pelanggan bahwa kasbon pembelian tidak tersedia setiap saat.
  • Berikan pelanggan alternatif lain yang bisa membuat mereka merasa puas. Misalny dengan menawarkan diskon atau promosi lain yang tersedia saat itu.
  • Jelaskan kepada pelanggan bahwa pemberian bonus pembelian adalah kebijakan perusahaan yang tidak dapat diubah.
  • Jika kamu bersedia memberikan utang di toko kelontongmu, ada beberapa peraturan yang bisa kamu terapkan untuk menghindari kerugian. Di antaranya sebagai berikut:
  1. Tentukan nominal maksimal utang per orang.
  2. Tentukan batas tempo pelunasan.

 

 

Itulah tadi pembahasan mengenai tips agar pelanggan tidak suka kasbon. Semoga bemanfaat.