Cytricks – Cara Melihat Akun Instagram yang kita Blokir bisa dilakukan di menu Setting di bagian Privacy. Memblokir akun Instagram orang lain adalah tindakan yang wajar jika akun tersebut dianggap menggangu. Dengan fitur pemblokiran Instagram, pengguna dapat melihat siapa yang telah diblokir di akun Instagram.
Instagram sendiri memiliki kondisi ketika seorang pengguna memutuskan untuk memblokir seseorang. Fitur ini sangat lah unik,karena kita bebas jika kita terganggu terhadap postingan orang lain, Jadi penjelasanya secara detail,dibawah ini.
Ketentuan Penggunaan saat Memblokir Instagram
Instagram memberikan persyaratan layanan ketika kamu memutuskan untuk memblokir akun Instagram orang lain. Mengutip dari laman pusat bantuan Instagram, begitu akun diblokir, like dan komentarnya dihapus. Instagram tidak akan memberi tahu pihak yang diblokir, dan mereka tidak akan dapat melihat profil Instagram pengguna di menu pencarian, mengirim pesan, dan melihat atau mengomentari atau menyukai setiap postingan yang diunggah.
Jika ingin membuka blokir, pengguna dapat melihat akun yang diblokir di IG dengan mengikuti langkah-langkah berikut. Dari beberapa sumber yang kami rangkum bahwa Cara Melihat Akun Instagram yang kita Blokir dari Iphone dan Android ini memilki cara yang sama. Nah maka dari itu cara di bawah ini bisa kamu terapkan di Android maupun Iphone :
Cara melihat akun yang kita blokir di IG
Berikut adalah panduan untuk diikuti:
Buka aplikasi Instagram di ponsel Android atau iPhone kamu dan masuk dengan akun terdaftar kamu. Lalu coba masuk ke pojok kanan.
Untuk masuk ke menu Pengaturan, klik opsi lainnya dengan ikon tiga baris di kanan atas. Di menu konteks yang muncul, pilih “Pengaturan” dengan ikon roda gigi. Klik opsi menu Privasi dengan ikon gembok.
3. Lihat akun yang kami blokir di IG
Gulir ke bawah hingga kamu menemukan menu “Koneksi”. Klik “Akun yang diblokir” untuk melihat akun mana yang telah diblokir. Untuk membuka blokir akun, ketuk tombol Buka Blokir di sebelah nama pengguna akun yang diblokir.
4. Cari di Instagram
Cara mengetahui siapa yang memblokir kita di Instagram adalah dengan melakukan pencarian cepat di profil mereka. Jika profilnya publik dan kamu dapat melihat kirimannya, maka kamu tidak diblokir. Untuk akun pribadi, jika kamu melihat profil yang bertuliskan “Akun ini pribadi”, kamu juga tidak diblokir.
5. Temukan postingan yang telah dikomentari oleh akun tersebut
Cara terakhir siapa yang memblokir di indtagram selanjutnya adalah dengan mencari postingan yang telah dikomentari oleh akun tersebut. Jika seseorang memblokir kamu, Instagram tidak akan menghapus komentar atau tag lama dari profil kamu.
Misalnya, jika postingan telah dikomentari, kamu dapat mengetuk nama akunnya. Jika profil tidak muncul sama sekali setelah pencarian, akun tersebut telah dinonaktifkan atau dihapus. Jika tautan membawa kamu ke halaman mereka di mana kamu dapat melihat jumlah kiriman mereka tanpa gambar di layar, itu berarti kamu telah diblokir.
Berikut cara melihat akun yang diblokir di IG untuk perangkat Android dan iOS. Untuk browser Instagram, pengguna tidak bisa melihat daftar akun Instagram yang diblokir. Jadi fitur ini hanya tersedia untuk versi aplikasi Instagram. Sekian Cara Melihat Akun Instagram yang kita Blokir. Saya berharap informasi diatas akan membantu kamu.
Rekomendasi:
- Cara Batasi Komentar di IG, Mulai dari Filter… cytricks.com- Para pengguna Instagram biasanya merasa senang saat postingannya mendulang banyak komentar positif dan like. Namun sayangnya banyak juga warganet…
- Cara Menjadwalkan Postingan di Instagram,Mudah Anti Ribet Banyak orang tidak tahu bahwa penjadwalan posting di Instagram sangat mudah. Apalagi ini fitur bisa memudahkan pembuat konten untuk membuat…
- Begini Cara Mengaktifkan Flipside Instagram cytricks.com - Instagram sudah menghadirkan fitur baru bernama Flipside kepada pengguna terkait profil yang menghadilkan pengalaman berbeda. Bagaimana cara mengaktifkan…
- Cara Melihat Riwayat Login Instagram dengan Mudah dan Cepat Cytricks - Apakah kamu pernah merasa akun Instagram kamu diakses orang lain tanpa sepengetahuanmu? Atau mungkin kamu pernah lupa login…
- Mudah Lho! Cara Melihat Insight Instagram Orang Lain Sudah punya bisnis dan ingin mengembangkan produk Kamu di Instagram? Instagram adalah salah satu tempat terbaik untuk Kamu sebagai pembisnis…
- Cara Membuat Sorotan di IG (Instagram) Terbaru MUDAH BANGET! Cara membuat sorotan di IG (Instagram) dapat dilakukan dengan mudah dan cepat. Tutorial terbaru dan lebih lengkapnya dijelaskan sebagai berikut.…
- Mudah dan Praktis! 4 Cara Hide Highlight Instagram Cytricks.com - Ingin lebih privasi? Kamu bisa mencoba cara hide highlight instagram. Ya, seperti yang kita tahu Highlight Instagram adalah…
- Cara Melihat Flipside IG Teman Dengan Mudah cytricks.com - Salah satu fitur IG Flipside baru-baru ini sedang ramai menjadi perbincangan warganet. Lantas, bagaimana cara melihat flipside IG…
- Dijamin Bisa, Berikut Cara Melacak IP Address… Cytricks - Instagram memang menjadi salah satu jejaring sosial yang paling banyak digunakan. Bahkan, ada hal-hal berbahaya seperti penipuan yang…
- Bisa Dapat Jodoh dengan 5 Cara Mencari Pengguna… cytricks - Bagi kamu pengguna Instagram, pastinya akan tahu jika kita dapat berbagi foto, video, dan cerita dengan orang lain,…
- Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA - Dana menjadi sebuah dompet elektronik yang sering dimanfaatkan oleh segala golongan masyarakat di Indonesia.…
- Cara Melihat dan Menghapus Draft Postingan di… Cara Melihat dan Menghapus Draft Postingan di Instagram - Instagram adalah salah satu platform sosial media terbesar. Dengan hadirnya aplikasi…
- Cara Mendownload Sorotan Instagram, Mudah dan Praktis Cytricks - Apakah kamu pengguna Instagram yang suka membuat story? Atau kamu suka melihat story orang lain yang menarik dan…
- Ingin Menyembunyikan Like Postingan Instagram Kamu?… Cytricks.com - Sering melihat postingan instagram dengan jumlah like yang tidak terlihat? Ya hal itu bisa dilakukan dengan cara menyembunyikan…
- Cara Mengembalikan Data Instagram yang Terhapus,… Cytricks - Bagaimana cara mengembalikan data Instagram yang terhapus?. Apakah kamu pernah mengalami kejadian yang bikin nyesek banget, yaitu ketika…
- Cara Menonaktifkan Autentikasi Dua Faktor Instagram Cytricks.com - Instagram menghadirkan beragam fitur yang memungkinkan kamu membagikan momen dalam bentuk foto ataupun video. Untuk memberikan kenyamanan dan…
- Cara Mengatasi Efek Instagram Tidak Didukung di… Cytricks - Apakah kamu pernah mengalami masalah efek Instagram tidak didukung di perangkat Kamu? Jika iya, maka kamu tidak sendirian.…
- Gampang Banget! Begini Cara Repost Postingan… Banyak sekali pengguna Instagram yang masih bingung tentang Cara Repost Postingan Instagram tanpa Aplikasi, padahal cara ini sangat lah mudah,…
- Cara Melihat Story Facebook Tanpa Berteman dengan… cytricks - Apakah kamu pernah penasaran dengan story Facebook orang lain yang tidak berteman dengan kamu? Mungkin kamu ingin tahu…
- Trending! Cara Melihat Aktivitas Following di… Ingin tahu apa yang dilakukan teman Kamu di Instagram berikut Cara Melihat Aktivitas Following di Instagram kami akan membantu rasa…