Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA

Diposting pada

Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA – Dana menjadi sebuah dompet elektronik yang sering dimanfaatkan oleh segala golongan masyarakat di Indonesia. Hal ini wajar saja, karena Dana sangat praktis saat melakukan setiap transaksi, sehingga masyarakat memilih Dana sebagai sarana transaksi.

Setiap transaksi yang kamu lakukan pastinya akan tercatat di riwayat transaksi. Tapi , apakah untuk menghapus riwayat transaksi bisa dilakukan menggunakan Dana? Dikutip dari laman resmi Dana, pengguna tidak bisa menghapus riwayat transaksi yang sudah dilakukan.

Hal ini dilakukan agar Dana mampu untuk menciptakan ekosistem yang sehat dan selalu bisa diandalkan. Namun, tidak menutup kemungkinan jika kamu ingin menghapus riwayat transaksi. Caranya untuk melakukannya kamu harus menghubungi call center dari Dana untuk mengajukan penghapusan riwayat transaksi. Selain itu, kamu juga bisa menghubunggi pihak Dana melalui email dan kamu juga bisa menghubungi beberapa akun sosial media dari Dana itu sendiri.

Jadi, bisa disimpulkan kamu tidak bisa menghapus riwayat transaksi Dana, tetapi kamu bisa mencoba beberapa alternatif dengan menghubungi pihak Dana langsung.

Dan itulah penjelasan tentang Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *