Sebagaimana diketahui, pemerintah Indonesia akan kembali melakukan pembaharuan pada identitas masyarakat. Setelah E-KTP, kini akan segera muncul aturan Identitas Kependudukan Digital (IKD) sebagai pengganti E-KTP fisik.
Berbeda dengan e-KTP, IKD diklaim bisa memudahkan masyarakat. Sebab mereka tidak harus membawa kartu identitas fisik, melainkan kartu identitas tersebut bisa dilihat secara digital.
Proses aktivasi IKD melalui aplikasi Identitas Kependudukan Digital sangatlah mudah dan praktis. Penduduk hanya perlu mengunduh aplikasi tersebut di Playstore, mengisi data diri, melakukan verifikasi wajah, dan melakukan aktivasi IKD dengan memasukkan kode aktivasi dan captcha.
Akan tetapi, Anda yang ingin mengaktivasi KTP Digital perlu datang ke Kantor Dukcapil atau di Kantor Kecamatan sesuai domisili untuk melakukan pendaftaran aplikasi IKD. Nantinya, Anda akan didampingi oleh petugas Dukcapil karena pendaftaran ini memerlukan verifikasi dan validasi yang ketat dengan teknologi face recognition.
Syarat Aktivasi e-KTP jadi IKD
Sebelum melakukan aktiviasi e-KTP jadi IKN, Ada perlu melakukan aktivasi IKD di dinas Dukcapil sesuai dengan domisili KTP. Selain itu, masyarakat juga perlu memeunhi syarat-syarat berikut ini:
- Memiliki e-KTP.
- Memiliki email aktif.
- Memiliki smartphone
Jika syarat sudah dipenuhi, maka silahkan lakukan aktivasi KTP Digital dengan melakukan langkah berikut ini:
Cara Aktivasi KTP Digital:
- Unduh aplikasi Identitas Kependudukan Digital di Play Store untuk Android atau App Store untuk IOS.
- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (NIK), alamat email yang aktif, dan nomor ponsel.
- Kemudian klik “Setuju” terhadap syarat dan ketentuan aplikasi IKD.
- Lakukan verifikasi wajah
- Kemudian, scan QR Code ke Disdukcapil.
- Cek email dari SAK Terpusat Identitas Digital dan klik tombol “Aktivasi”.
- Masukan kode aktivasi yang dikirim ke email kemudian klik “Aktifkan”.
- Buka kembali aplikasi Identitas Kependudukan Digital, lalu masukkan PIN sesuai kode aktivasi yang diterima di email.
- Dengan demikian, Anda sudah berhasil melakukan aktivasi KTP Digital.
Dan itulah penjelasan tentang Cara Aktivasi KTP Digital. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Cara Membuat Tanda Tangan Digital Dengan Mudah… Cara Membuat Tanda Tangan Digital - Dengan canggihnya teknologi saat ini, berbagai hal bisa dilakukan dengan mudah secara online. Seperti…
- Cara Buka Rekening Bank Jago Secara Online Cara Buka Rekening Bank Jago Secara Online - Tidak hanya bank konvernsional yang banyak diminati oleh masyarakat Indonesia. Saat ini…
- Cara Mudah Bayar m-Paspor Paspor adalah salah satu dokumen penting untuk melakukan perjalana ke luar negeri. Beberapa orang mungkin masih sedikit bingung dengan cara…
- Cara Transfer Saldo GoPay ke DANA Dengan Mudah Cara Transfer Saldo GoPay ke DANA - Indonesia mempunyai layanan dompet digital yang ditawarkan oleh sejumlah perusahaan teknologi lokal, termasuk…
- Cara Mengubah Bahasa di Naver Webtoon Dengan Mudah cytricks.com - Di era digital seperti saat ini, membaca komik sudah berubah wajah menjadi lebih modern dan mudah diakses. Salah…
- Syarat dan Cara Mengurus Buku Tabungan BCA yang Hilang Syarat dan Cara Mengurus Buku Tabungan BCA yang Hilang - Para pengguna rekening biasanya hanya berfokus pada kartu ATM saja…
- Cara Ganti Nomor HP di Mobile Banking BRI lewat BRImo Cytricks.com - Bagi nasabah BRI tidak perlu lagi merasa kesulitan untuk mengaktifkan mobile banking. Moble banking bisa diaktifkan salah satunya…
- Cara Investasi Emas di Pegadaian Untuk Pemula Walaupun investasi emas terbilang mudah untuk para investor pemula, tapi kamu perlu tahu bagaimana tips berinvestasi agar bisa mendapatkan keuntungan…
- Cara Bayar Tagihan PLN Lewat Aplikasi Seabank Cytricks.com - Bank digital menjadi salah satu inovaasi yang menguntungkan untuk siapapun yang melakukan kegiatan perekonomian sehari-hari. Salah satu Bank …
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban US IPS Kelas 9 SMP/MTs Tantangan yang dihadapi dalam perdagangan internasional dalam era perdagangan bebas akan berdampak yang kurang menguntungkan, ,yaitu: A. eksploitasi ekonomi,…
- Cara Bayar Pesanan Shopee di DANA Tanpa Harus… Cara Bayar Pesanan Shopee di DANA Tanpa Harus Transfer Rekening - Shopee menjadi salah satu aplikasi e-commerce yang paling populer…
- Cara Membeli Pulsa dari Aplikasi DANA Cara Membeli Pulsa dari Aplikasi DANA - Masyarakat Indonesia pasti sudah tidak asing lagi dengan dompet digital DANA. Dengan aplikasi…
- Cara Transfer GoPay Ke OVO 2021 PASTI BERHASIL Dengan Mudah Belum banyak yang mengetahui bagaimana cara transfer GoPay ke OVO, apakah proses transfernya akan sulit atau justru lebih mudah? mudah…
- Cara Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi Akulaku Cara Ajukan Pinjaman Uang di Aplikasi Akulaku - Ada banyak aplikasi pinjaman di Indonesia, namun tidak semuanya memiliki izin dan…
- Cara Mengaktifkan Kartu Flazz lewat BCA Mobile Cara Mengaktifkan Kartu Flazz lewat BCA Mobile - Pembayaran non tunai saat ini mulai diminati oleh masyarakat Indonesia. Selain caranya…
- Cara Registrasi Kartu Smartfren Dengan Mudah Cara Registrasi Kartu Smartfren Dengan Mudah - Untuk registrasi kartu Smartfren bisa dilakukan melalui beberapa cara, yaitu melalui SMS, aplikasi,…
- Cara Isi Saldo DANA Melalui Mobile Banking Dengan Mudah Cara isi saldo DANA melalui mobile banking Dengan Mudah - DANA adalah dompet digital berupa aplikasi yang bisa digunakan untuk…
- Cara Mengurus Kartu Keluarga (KK) Hilang Cara Mengurus Kartu Keluarga (KK) Hilang - Terkadang KK bisa saja hilang karena berbagai alasan seperti kehilangan fisik, kerusakan, atau…
- Cara Mengaktifkan Kartu Brizzi Lewat BRImo Cara Mengaktifkan Kartu Brizzi Lewat BRImo - Saat ini pembayaran non tunai mulai diminati oleh masyarakat Indonesia. Selain caranya yang…
- Harga TV Digital Polytron Januari 2023 TV digital saat ini sedang ramai diburu oleh masyarakat di Indonesia agar dapat menyaksikan film atau yang lainnya. Jika anda…