Cara Bayar Pesanan Shopee di DANA Tanpa Harus Transfer Rekening – Shopee menjadi salah satu aplikasi e-commerce yang paling populer di Indonesia. Aplikasi belanja online tersebut sudah banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia.
Shopee menawarkan berbagai macam barang seperti pakaian, makanan, sampai peralatan elektronik dengan harga yang bervariasi dari mulai ribuan hingga jutaan rupiah. Shopee juga memberikan layanan dengan metode pembayaran yang aman, layanan pengiriman yang terintegrasi, dan fitur sosial yang inovatif untuk menjadikan jual-beli menjadi lebih menyenangkan, aman, dan praktis.
Ada beberapa metode pembayaran yang bisa dipilih oleh pelanggan, salah satunya adalah melalui aplikasi dompet digital DANA.
Cara Bayar Pesanan Shopee di DANA
Berikut cara membayar pesanan Shopee pakai Aplikasi DANA:
1. Masuk ke aplikasi Shopee, dan login dengan akunmu.
2. Pilih barang yang akan dibeli. Setelah itu masukkan ke keranjang belanja atau langsung check out.
3. Selanjutnya isi data pengiriman dan pilih metode pembayaran. Klik “Konfirmasi”.
4. Setelah mendapatkan kode pembayaran dari Shopee, buka aplikasi DANA.
5. Pilih menu send, lalu klik “Transfer To Bank”.
6. Kemudian pilih “Send To Bank Account”.
7. Isi kode virtual account dari Shopee berupa kode bank + nomor HP yang terdaftar di Shopee. Lalu ikuti instruksi pada aplikasi hingga pembayaran selesai.
Pastikan sebelum melakukan pembayaran pesanan saldo DANA sudah mencukupi agar tidak ada transaksi yang terhalang karena kehabisan saldo dari dompet digital.
Dan itulah penjelasan tentang Cara Bayar Pesanan Shopee di DANA Tanpa Harus Transfer Rekening. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Cara Transfer OVO Ke GoPay BERHASIL TERKIRIM Dengan Mudah Bagaimana cara transfer OVO ke GoPay ? Langkah-langkahnya dapat Anda coba dengan mudah hingga saldo berhasil terkirim ke GoPay tujuan.…
- Cara Bayar Tagihan PLN Lewat Aplikasi Seabank Cytricks.com - Bank digital menjadi salah satu inovaasi yang menguntungkan untuk siapapun yang melakukan kegiatan perekonomian sehari-hari. Salah satu Bank …
- Cara Bayar Listrik Lewat M Banking Mandiri Anti Gagal Saat ini, membeli token listrik tak perlu keluar rumah. Konsumen sudah bisa membayarnya dengan cara bayar listrik lewat m banking…
- Cara Beli Pulsa Lewat Aplikasi Seabank Cytricks.com - Bank digital menjadi salah satu inovaasi yang menguntungkan untuk siapapun yang melakukan kegiatan perekonomian sehari-hari. Salah satu Bank …
- Cara Simpan Kartu Debit Bank di DANA Cytricks.com - Aplikasi DANA menjadi salah satu aplikasi dompet digital yang menawarkan berbagai kemudahan. DANA juga bisa digunakan untuk melakukan…
- Cara Transfer BCA ke OVO Dengan Mudah, Tanpa Ribet… Cara Transfer BCA ke OVO - OVO merupakan salah satu dompet digital yang cukup banyak digunakan untuk melakukan transaksi pembayaran…
- Cara Mudah Beli Paket Data Internet Lewat Tokopedia Cytricks.com - Aplikasi Tokopedia semakin manarik pelanggan melalui fitur-fitur yang disediakan. Selain penggunaannya yang mudah, Tokopedia juga menjamin keamanan data…
- Cara Investasi di Ajaib dan Cara Beli Reksadana di Ajaib Bagaimana cara investasi di Ajaib? Cara investasi di ajaib ternyata sangat mudah. Tetapi sebelum kamu memulai investasi reksa dana pertamamu…
- Cara Top Up Saldo ShopeePay Melalui ATM BCA Cytricks.com - Shopee adalah marketplace yang memiliki banyak pengguna di Indonesia. Salah satu fitur di Shopee yang berfungsi sebagai alat…
- [LENGKAP] Cara Membuat Toko Di Shopee Dengan Mudah dan Benar Ini dia cara membuat toko di Shopee dengan benar dan pastinya buka toko di Shopee lebih mudah untuk Anda praktekkan,…
- Cara Membuka Blokir BRImo Melalui HP Tanpa ke Bank Cara Membuka Blokir BRImo - Sebagai salah satu bank di Indonesia, Bank Rakyat Indonesia (BRI) sudah menyediakan layanan perbankan modern…
- Cara Top Up Saldo ShopeePay Melalui ATM BRI Cytricks.com - Shopee adalah marketplace yang memiliki banyak pengguna di Indonesia. Salah satu fitur di Shopee yang berfungsi sebagai alat…
- Cara Mudah Beli Paket Data Internet Lewat Shopee Cytricks.com - Aplikasi orange Shopee semakin manarik pelanggan melalui fitur-fitur yang disediakan. Selain penggunaannya yang mudah, Shopee juga menjamin keamanan…
- Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA Dengan Mudah & Cepat Cara Pinjam Uang di Aplikasi DANA - Aplikasi e-wallet DANA tidak hanya bisa untuk transaksi keuangan saja, namun juga menyediakan…
- Cara Transfer Saldo GoPay ke DANA Dengan Mudah Cara Transfer Saldo GoPay ke DANA - Indonesia mempunyai layanan dompet digital yang ditawarkan oleh sejumlah perusahaan teknologi lokal, termasuk…
- Cara Pesan Shopee Food, Ternyata Sangat Mudah Lho! Cara Pesan Shopee Food - Cara pesan Shopee Food menjadi hal yang banyak dicari saat ini. Dengan meningkatnya layanan pengiriman…
- Cara Transfer Uang dari BCA ke OVO Cara Transfer Uang dari BCA ke OVO - Ovo adalah salah satu dompet digital yang sering diandalkan oleh sebagian besar…
- Cara Goyang Shopee Agar Dapat Koin Shopee yang Banyak Shopee merupakan sebuah marketplace populer yang banyak digunakan oleh masyarakat di Indonesia. Hal ini dikarenakan Shopee sering menawarkan beragam macam…
- Tutorial Cara Beli Pulsa Di Tokopedia Bayar Melalui Bank BCA Cara Beli Pulsa Di Tokopedia Bayar Melalui Bank BCA - Tidak hanya sekedar membeli kebutuhan seperti makanan, minuman, dan barang-barang…
- Cara Top Up Voucher Game Online dari Shopee Cytricks.com - Top up voucher game untuk membeli cash atau diamond sudah menjadi kebutuhan gamers saat ini. Maka dari itu…