Bisnis atau usaha rumahan merupakan sebuah bisnis seseoarang yang dilakukan dirumah atau bisa juga dijalankan sebagai usaha sampingan dirumah.

 

Jadi Ide bisnis ini sangat cocok untuk kamu yang ingin mempunyai usaha sendiri dan ingin menjalankannya tanpa harus keluar dari rumah.

 

Sebelum kamu memulai bisnis rumahan, alangkah baiknya mengetahui beberapa rekomendasi bisnis berikut ini.

 

  • Bisnis Frozen Food

Memulai usahanya cukup mudah, kamu bisa menjadi retail dari salah satu toko forezen food ataupun bisa juga membuka langsung dengan nama kamu sendiri.

 

  • Open PO Makanan

Saat ini sedang ramai akun media sosial yang mengatasnamakan PO makanan dengan berbagai hidangan. Bagi kamu yang suka masak dan mahir dalam membuat kuliner hits, ini cocok untuk kamu jalankan.

 

  • Usaha Rumahan Jasa Laundry

Laundry terkenal dengan ruko dan kios yang banyak kita temukan dipinggir jalan. Namun tidak menutup kemungkinan untuk membuka ide bisnis ini dirumah.

 

  • Membuka Layanan Top-up Pulsa, Voucher Game, DLL

Untuk membuka bisnis ini bisa dilakukan dirumah, kamu tidak perlu mempunyai konter maupun kios pulsa seperti pada umumnya.

 

Itulah tadi pembasan mengenai 4 Ide Usaha Rumahan Yang Menguntungkan dan Lagi Trend. Semoga bemanfaat.