Daftar Isi
Apa saja yang menjadi ciri-ciri dari vokal grup?
Jawaban:
– Terdiri dari 3 sampai 8 orang, jadi lebih sedikit dari paduan suara yang biasanya terdiri lebih dari 20 orang atau bahkan lebih.
– Suara nyanyian tersebut terbagi menjadi alto, mezzo sopran, sopran, tenor, bariton, dan bass, tergantung kemampuan dan kecocokan masing-masing suara.
– Tidak ada konduktor atau dirigen.
– Desain lagu lebih bebas dan tidak terikat aturan.
– Menampilkan gerakan yang mendukung makna lagu dengan atau tanpa improvisasi yang dominan, dengan atau tanpa musik.
Disclaimer : Kunci jawaban soal ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan jawaban maka itu hanya kebetulan saja.