Uji Kompetensi
1. Ada norma di rumah bahwa setiap orang harus merapikan tempat tidur masing-masing sebelum beraktivitas keluar. Anak-anak juga harus merapikan tempat tidur dulu dan membantu menyapu lantai sebelum berangkat ke sekolah. Suatu hari, guru meminta muridnya hari itu untuk datang lebih pagi karena ada acara di sekolah, sehingga tak ada untuk menjalankan norma di rumah tersebut. Apa yang akan kalian lakukan?
Jawaban:
Hal yang akan dilakukan yaitu bangun lebih awal lagi sehingga bisa melakukan pekerjaan rumah terlebih dahulu seperti merapikan tempat tidur dulu dan membantu menyapu lantai. Jika bangun lebih awal maka norma di rumah dapat dilaksanakan dengan baik dan tidak terlambat masuk sekolah.
Norma dapat diartikan sebagai suatu aturan atau kaidah untuk perilaku manusia yang berisi perintah, larangan, dan sanksi. Indonesia merupakan negara yang multikultural. Setiap daerah tentu memiliki norma masing-masing.
Macam-macam norma yang ada di masyarakat, yaitu:
- Norma kesopanan
- Norma kesusilaan
- Norma agama
- Norma hukum
2. Sebagai siswa, kalian tentu memiliki kewajiban serta hak masing-masing. Di antara kewajiban tersebut adalah belajar mengikuti proses pembelajaran di sekolah. Sedangkan hak siswa adalah menerima bimbingan dari guru. Karena wabah virus Covid-19, kalian harus belajar di rumah dan tidak lagi menerima hak untuk dibimbing di kelas, sedangkan belajar jarak jauh melalui internet atau daring juga tidak dapat dilakukan karena sarananya tidak mencukupi. Apa yang akan kalian lakukan menyangkut kewajiban dan hak tersebut?
Jawaban:
Hal yang wajib dilakukan adalah tetap belajar walaupun tidak menerima hak berupa bimbingan guru di kelas dan tidak ada sarana untuk daring. Mengingat kita bisa belajar tidak hanya dengan guru saja, tetapi dengan bantuan orang tua, saudara, atau yang lainnya.
Jika kita tidak belajar, justru akan menimbulkan masalah baru yaitu kita semakin tidak mendapatkan ilmu sama sekali
3. Berdasarkan UUD NRI 1945, awalnya presiden Indonesia dapat dipilih berulangkali setiap lima tahun. Melalui amendemen pertama tahun 1999, aturan itu diubah. Setelah lima tahun menjabat, presiden hanya boleh dipilih sekali lagi untuk lima tahun berikutnya. Menurut kalian, apa yang akan terjadi kalau tidak ada amendemen itu? Bagaimana kira-kira keadaan Indonesia tanpa amendemen tersebut?
Jawaban:
Apabila tidak terjadi amandemen, maka presiden dapat mencalonkan diri lebih dari dua periode. Dan apabila sebuah negara dipimpin oleh seorang pemimpin yang menjabat dalam waktu yang sangat lama, maka dikhawatirkan akan memicu kekacauan, seperti penyalahgunaan kekuasaan, timbulnya kultus individu, regenerasi kepemimpinan nasional macet, dan seseorang akan otoriter.
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas. Semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Soal PTS Tema 2 Kelas 2 SD, Persiapan Penilaian… 1.Sikap yang tidak menunjukkan mematuhi aturan adalah…. a.menggunakan baju dengan rapi b.memakai ikat pinggang dan dasi c.baju tidak dimasukkan didalam…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 SD halaman… Pekerjaan apa saja yang biasa kamu lakukan untuk membantu orang tua? Jawaban: 1. Membantu ibu mencuci piring dan baju…
- Cara Mudah Membuat Surat Izin Tidak Masuk Sekolah Cara Mudah Membuat Surat Izin Tidak Masuk Sekolah - Izin untuk tidak masuk kesekolah memang ada berbagai jenis alasan yang…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11… Bagaimana tata panggung dari setiap babak harus dipersiapkan sehingga bisa menggambarkan latar tempat, latar waktu, dan latar suasana dalam cerpen…
- Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 32 Siswa Aktif Salinlah tabel ini di bukumu. Coba kenali apa saja kewajiban dan hakmu! Di rumah, di sekolah, serta di…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 SD Halaman 130 Pernahkah kamu melakukan gotong royong? Tuliskan pengalamanmu pada kolom berikut. Ceritakan di depan teman-temanmu! Jawaban: Pengalamanku Bergotong Royong…
- Cara Cek Kecepatan Internet di PC dan HP Android Internet cepat, jelas merupakan momen impian semua orang. Hal ini dikarenakan internet dituntut untuk mendukung beberapa pengkondisian diurnal seperti literasi…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 12 SMA Teliti kutipan teks berikut! Tidur adalah salah satu cara untuk menjaga tubuh tetap sehat. Setiap orang umumnya tidur 8 jam…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 Halaman 151-152 Artikel berikut ini akan menjelaskan kunci jawaban pada Soal Subtema 3 Pengaruh Kalor terhadap Kehidupan mengisi paragraf dan kesimpulan di…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Tentang… Ayah dan ibu Dimas pergi ke acara pernikahan salah satu kerabat pada hari Minggu. Dimas tinggal di rumah bersama adiknya…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Tentang… Contoh pengalaman di sekolah adalah … A. mengikuti upacara bendera B. membantu ibu memasak C. merapikan tempat tidur …
- Cara Ampuh Basmi Rayap di Rumah Cara Ampuh Basmi Rayap di Rumah - Perabotan dan furnitur yang terbuat dari kayu sangat rentan sekali terhadap rayap. Jika…
- Soal UN Teori Kejuruan Multimedia Beserta Kunci Jawabannya Memeriksa fasilitas kamar sesuai dengan prosedur, membuka curtain, menyalakan lampu, mengambil sampah dari kamar mandi dan kamar tidur.Dari penjelasan diatas…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Tentang… Rumahku Tempat aku dan keluargaku tinggal Tempat aku mendapat kasih sayang Rumahku Sederhana namun damai Aku bahagia selalu disini …
- Soal Dan Kunci Jawaban Pendidikan Pancasila Kelas 4… Ayo, Menulis dan Bercerita Tuliskan pengalamanmu tentang persahabatan yang mencerminkan kekompakan dan saling membantu satu sama lain. Lalu, ceritakan di…
- Soal UN Teori Kejuruan Multimedia Beserta Kunci Jawabannya Kegiatan membuka lena tempat tidur satu persatu sebelum tempat tidur dibersihkan disebut … A. Open bed B. Stripping bed C.…
- Contoh Soal Ujian Sekolah PKN Kelas 6 SD/MI Beserta… Pernyataan berikut yang menunjukkan penerapan musyawarah dalam lingkungan keluarga adalah .... a. Anak-anak sedang membantu ibu membersihkan rumah b. Adik…
- Latihan Soal dan Kunci Jawaban UTS PTS Kelas 2 SD/MI Bagaimana cara menjalankan Pancasila? a. Dengan menjalankan norma-norma dan nilai-nilai luhur b. Dengan berlaku demokrasi c. Dengan menjalankan hukum d.…
- Tips Mengingat Pelajaran Agar Tidak Mudah Lupa Cytricks.com - Belajar sangatlah penting terutama mengingat kembali materi yang telah disampaikan di sekolah. Mengingat pelajaran menjadi salah satu upaya…
- 5 Tips Kelola Keuangan agar Bisa Beli Rumah Idaman Kamu cytricks.com - Rumah adalah tempat yang sangat penting dimiliki oleh setiap orang, tak terkecuali milenial. Memiliki rumah menjadi idaman hampir…