Ramadan dan Siklus Mekanisme Pengampunan Dosa – Ramadan disebut juga bulan pengampunan dosa. Di bulan ini pintu ampunan terbuka lebar. Melalui sabdanya Rasul mengatakan ” bahwa Ramadan menghapuskan dosa-dosa selama setahun“.
Beliau bersabda, “Salat lima waktu, Jum’at ke Jum’at berikutnya, dan Ramadan ke Ramadan menghapuskan dosa-dosa di antara keduanya selama seseorang menjauhi dosa-dosa besar”. (terj. HR. Muslim).
Hadis tersebut menunjukan, terdapat tiga amalan dalam satuan waktu sehari semalam sampai setahun yang menjadi momentum pengampunan dosa. Tentu saja tanpa menafikan bahwa pintu rahmat dan ampunan Allah terbuka lebar setiap saat.
Kembali kepada tiga waktu pengampunan dosa yang ditunjukan pada hadis riwayat Muslim di atas. Dosa harian diampuni oleh Allah melalui salat lima waktu. Dosa dalam sepekan diampuni melalui ibadah Jum’at. Sedangkan dosa dalam setahun diampuni melalui ibadah Ramadan.
Dan itulah penjelasan tentang siklus mekanisme pengampunan saat bulan ramdhan tiba. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan diatas? semoga bermanfaat!
Rekomendasi:
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 26 1. Q.S. ar-Rum/30:41 dijelaskan bahwa telah tampak kerusakan di laut dan di darat sebagai akibat dari perbuatan manusia. Apa maksudnya?…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 135 Jika kita bicara ketika khatib sedang berkhotbah, salat Jumat yang kita lakukan akan... A. Kurang sempurna B. Sia-sia C.…
- Soal Dan Jawabannya PTS Aqidah Akhlak Kelas 11 1. Islam melarang kita untuk berkhalwah atau berdua-duaan dengan lawan jenis yang tidak halal baginya. Sebutkan apa dampak negatif dari…
- Kronologi Website Kominfo Magelang Diretas Hacker Kronologi Website Kominfo Magelang Diretas Hacker - Situs resmi milik Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Kabupaten Magelang, Jawa Tengah secara…
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 79 1. Apakah pengertian amanah dan jujur? Jelaskan! Jawab: Secara bahasa, amanah berasal dari kata dalam bahasa Arab amānatan yang berarti…
- Soal Dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 8 SMP Perhatikan pernyataan berikut 1) Puasa nazar 2) Puasa kifarat 3) Puasa Senin Kamis 4) Puasa Ramadan 5) Puasa Syawal Yang…
- Soal Agama Islam Ujian Sekolah Kelas 6 SD dan Kunci… Siapa yang bangun dalam iman pada malam bulan Ramadhan dan menunggu keridhaan Allah, akan … a. mengurangi kebahagiaan dewa yang…
- Soal Dan Kunci Jawaban Sejarah Indonesia Kelas 12 Salah satu faktor yang menyebabkan stupa candi Borobudur dianggap sebagai local genius adalah .... A. Penggambaran kehidupan harus dijalani…
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 51 1. Perhatikan pernyataan berikut! Pernyataan yang menunjukkan pengertian iman kepada kitab secara tafsili adalah .... A. Meyakini bahwa Allah…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 11 Halaman 59 - 62 Aib berasal dari salah, dosa dan kemaksiatan yang dilakukan. Bertumpuknya dosa sama saja dengan menumpuk aib. Namun, selalu ada waktu…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 38 39 40,… Bagaimana menurut pendapat kamu apabila ada seorang teman berbohong kepada orang lain? Jawaban: Apabila ada teman yang berbohong kepada…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 153 Pernyataan di bawah ini adalah contoh Salat jama' Ta’khir adalah... A. Salat Maghrib dan Isya dikerjakan pada waktu Isya B.…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 9 Halaman 198 Jelaskan manfaat dari sifat malu! Jawaban: Berikut ini manfaat dari sifat malu. Mencegah dari perbuatan tercela. Seorang yang memiliki sifat…
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 54 Soal 1. Jelaskan pengertian iman kepada kitab Allah! Jawaban: Iman kepada kitab-kitab Allah SWT artinya percaya dan meyakini bahwa…
- Soal Dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 8 SMP Penentuan awal puasa Ramadan ditentukan melalui… A. Sidang isbat pemerintah B. Keputusan pengadilan agama C. Keputusan tokoh masyarakat setempat…
- Resep Soto Betawi Kuah Susu Cocok untuk Sajian Buka Puasa Resep Soto Betawi Kuah Susu Cocok untuk Sajian Buka Puasa - Selama ini soto betawi identik dengan kuah santannya yang…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 102-106… Perhatikan pernyataan berikut! (1) Berpuasa selama empat hari berturut-turut (2) Berpuasa pada waktu pelaksanaan salat (3) Memperbanyak bacaan istigfar (4)…
- Soal Dan Kunci Jawaban PTS PAI Kelas 8 SMP Perintah untuk melaksanakan puasa wajib bagi umat Islam di bulan Ramadan terdapat dalam Q.S. al-Baqarah ayat… A. 173 B. 188…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPAS Kelas 4 Halaman 68… Apa saja kegiatan sehari-hari yang memakai gaya? Jawaban: Bersepeda, membuka pintu, menutup pintu, mendorong meja, menarik pintu lemari, melempar…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 10 Halaman 80-83 Salah satu sifat tercela yang termasuk dosa besar adalah takabur. Oleh karenanya setiap umat Islam harus berusaha sekuat tenaga untuk…