3 Penyebab Microsoft Word Not Responding

Diposting pada

Penyebab Microsoft Word Not Responding – Penyebab Microsoft word not responding memang perlu kamu ketahui. Kamu pasti sudah tidak asing lagi dengan Microsoft Word, yang merupakan salah satu perangkat lunak pengolah kata. Microsoft Word juga seringkali digunakan untuk mengolah teks, pengolah dokumen, laporan, dan masih banyak fungsi lainnya.

Microsoft Word saat ini sudah menawarkan banyak sekali fitur bagi para penggunanya. Namun, apabila kamu sering menggunakan perangkat satu ini kemungkinan besar menghadapi masalah. Terdapat berbagai masalah pada Microsoft Word yang mungkin sering dijumpai. Misalnya saja seperti, not responding, tidak dapat save, atau mungkin lainnya.

Daftar Isi

Penyebab Microsoft Word Not Responding

Permasalahan pada word sendiri juga bisa langsung diatasi lebih mudah, hanya dengan memperhatikan apa saja penyebab Microsoft Word not responding. Berikut ini beberapa penyebab Microsoft Word not responding yang mungkin terjadi pada kamu, antara lain:

1. Program Mengalami Masalah

Saat kamu menemukan permasalahan seperti bugs pada Microsoft Word, maka sebaiknya kamu menghentikan atau menutup aplikasi Word. Lalu lakukan restart terlebih dahulu.

2. Add-ins yang Tidak Berfungsi

Add-ins yang memiliki kendala tentu tidak akan berfungsi dengan baik. Khususnya, pada Microsoft Word yang sedang digunakan, sehingga membuatnya menjadi not responding. Kamu bisa langsung mengetahuinya setelah berhasil memasang Add-ins atau tidak.

3. Fitur AutoCorrect yang Tidak Berfungsi

Saat menulis di Microsoft Word tentunya terkadang akan langsung mengalami salah penulisan. Namun, kamu tak perlu cemas, karena sudah ada fitur AutoCorrect.Dimana akan bisa membantu untuk memperbaiki kesalahan penulisan. Namun, terkadang sudah ada beberapa pengguna yang sering menghadapi masalah ketika fitur diaktifkan.

Dan itulah penjelasan tentang Penyebab Microsoft Word Not Responding. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *