Cara Hapus Cortana di Windows 11 – Meskipun saat ini Cortana tidak memiliki fitur secanggih dulu, namun Microsoft masih menghadirkan Cortana di Windows 11 sebagai default apps yang tidak bisa kita hapus dengan cara biasa.

 

Namun  tenang saja, karena Anda masih bisa menghapus bloatware tersebut dari system dengan mudah, berikut ini langkah-langkahnya:

 

Cara Menghapus Cortana

  1. Pertama silahkan kamu buka Windows Powershell as Administrator.
  2. Lalu silahkan kamu masukkan perintah Get-AppxPackage *Microsoft.549981C3F5F10* | Remove-AppxPackage.
  3. Kemudian klik “Enter”.
  4. Selesai, kini Cortana sudah dihapus dari system Windows 11.

 

 

Dan itulah penjelasan tentang Cara Hapus Cortana di Windows 11. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.