Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 114

Diposting pada

Tugas Kelompok 4.1

Untuk lebih memahami penguasaan tentang makna, kedudukan, dan peran pemerintah daerah, diskusikan dengan teman satu kelompok tentang hal-hal sebagai berikut.

 

 

4.5 Makna Kedudukan dan Peran Pemerintah Daerah

 

Jawaban:

1. Makna Pemerintah Daerah

Pemerintah daerah merupakan sebuah sistem pemerintahan dari pemerintahan pusat yang mengalami otonomi daerah, yang mampu mengatur daerahnya sendiri tanpa campur tangan secara langsung oleh pemerintah pusat.

 

2. Kewenangan Pemerintah Daerah

Berdasarkan Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004, Kewenangan Pemerintah Daerah adalah sebagai berikut:

  • Merencanakan dan mengawasi tata rung
  • Memberi fasilitas pengembangan UMKM dan Koperasi
  • Merencanakan dan mengendalikan pembangunan
  • Mengendalikan bidang lingkungan hidup
  • Menyelenggarakan ketertiban umum dan ketentraman masyarakat
  • Mengatasi segala permasalahan sosial
  • Menyediakan sarana dan prasarana umum
  • Mengalokasikan SDM dan menyelenggarakan pendidikan.

 

3. Prasyarat Aparatur Pemerintah Daerah

  • Attitude atau sikap

Attitude atau sikap adalah pernyataan evaluatif terhadap pariwisata.

Sikap seseorang ini mencerminkan perasaan seseorang terhadap suatu hal.

  • Appearance atau penampilan

Appearance atau penampilan yaitu citra diri yang dapat dilihat secara keseluruhan.

  • Knowledge atau pengetahuan

Knowledge atau pengetahuan merupakan informasi yang diketahui oleh seseorang.

  • Leadership atau kepemimpinan

Leadership atau kepemimpinan adalah suatu proses yang mempengaruhi kepemimpinan seseorang untuk mempengaruhi pengikutnya dalam mencapai suatu tujuan dalam organisasi.

 

Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas. Semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *