Tugas
Setelah mempelajari karya ilmiah, diskusikanlah dengan kelompokmu!
1. Bacalah salah satu karya ilmiah, artikel dalam jurnal.
2. Analisislah bagian-bagian karya ilmiah tersebut.
3. Buatkan laporan kerja kelompok dengan menggunakan tabel berikut.
Jawaban:
Contoh artikel ilmiah pada Prosiding Seminar Internasional oleh Universitas Pendidikan Indonesia pada tanggal 26 September 2016 dengan judul:
Gagasan 33 Sastrawan dalam Esai 33 Tokoh Sastra Indonesia Paling Berpengaruh Karya Jamal D. Rahman, dan kawan-kawan Sebagai Wujud Budaya Literasi
1. – Bagian Karya Ilmiah: Halaman Judul
– Tanggapan/Informasi: Identitas karya ilmiah
2. – Bagian Karya Ilmiah: Kata Pengantar
– Tanggapan/Informasi: pernyataan dari penulis atau pakar terkenal sebagai tanda terbitnya suatu karya Ilmiah
3. – Bagian Karya Ilmiah: Daftar isi
– Tanggapan/Informasi: Lembar halaman menjadi petunjuk pokok isi buku beserta nomor halaman
4. – Bagian Karya Ilmiah: Abstrak
– Tanggapan/Informasi: Ringkasan dari suatu karya ilmiah. Jumlah kata di antara 100 sampai 250 kata
5. – Bagian Karya Ilmiah: Pendahuluan
– Tanggapan/Informasi: Pembukaan memuat latar belakang masalah, rumusan masalah, tujuan, dan manfaat berhubungan judul yang dikaji
6. – Bagian Karya Ilmiah: Pembahasan
a. Karya Sastra, Gagasan, dan Esai
b. Tiga Puluh Tiga (33) Tokoh Sastra Indonesia dan Budaya Literasi
– Tanggapan/Informasi: Pembahasan memuat sejumlah pandangan penulis, baik bersifat teoretis maupun empiris. Serta dalam pembahasan juga dikemukakan hubungan antara karya sastra, gagasan, dan esai, sekaligus 33 tokoh sastra Indonesia dan budaya literasi
7. – Bagian Karya Ilmiah: Simpulan
– Tanggapan/Informasi: Pernyataan tentang keseluruhan isi artikel. Artikel memberikan kesimpulan bahwa sastra sebagai media menyuarakan pola pikir yang imajiner tanpa menghilangkan dari unsur realitas melalui bentuk karya indah dapat menjadi cara menghayati fenomena kehidupan yang dapat berdampak dalam proses kebudayaan. Kemudian dengan melalui sastra, literasi ibarat Jendela peradaban siap diberdayakan tentu jika hal ini juga perlu dilakukan dengan berkesinambungan.
8. – Bagian Karya Ilmiah: Daftar Pustaka
– Tanggapan/Informasi: Sejumlah sumber referensi dari berbagai bahan bacaan sebagai menunjang penulisan artikel ilmiah tersebut
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas. Semoga bermanfaat, terima kasih
Rekomendasi:
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Tentang… Beni : “dayu” adakah lem untuk melekatkan biji-bijinya? Dayu : “itu ada beni! Ada di depan udin”(sambil menunjuk bijinya) Beni…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 270-273… Perhatikan pernyataan berikut! (1) Dinasti Abbasiyah sudah memiliki rumah sakit untuk merawat orang sakit. (2) Rumah sakit Abbasiyah memiliki perpustakaan…
- Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 7 Topik 3 Materi: Dimensi Kreatif Latihan Pemahaman Berikut adalah elemen dari Dimensi Kreatif, kecuali Jawaban : Mengevaluasi hasil karya dan tindakan yang…
- Soal Dan Kunci Jawaban UTS/PTS Tema 6 Kelas 6 SD Pengertian dari tari berpasang-pasangan ialah… a. Karya tari yang diperagakan oleh seorang penari b. Karya tari yang diperagakan oleh 2…
- Soal PTS/UTS Kelas 12 Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Kisah cinta Aminudin dan Mariamin yang berakhir secara tragis terdapat dalam karya sastra berikut … A. Kehilangan Mestika karya Hamidah…
- Soal Dan Kunci Jawaban Sejarah Kelas 10 Halaman 75… Bacalah artikel di bawah ini dengan cermat! Sejarah Museum Nasional (artikel lihat di buku) Perhatikan linimasa di bawah ini, untuk…
- Soal Dan Kunci Jawaban US Geografi Kelas 11 2023 Kebudayaan memiliki 3 wujud, yang meliputi ..... A. gagasan, tindakan dan karya manusia B. tindakan, prilaku dan karya manusia C.…
- Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 7 Topik 3 Latihan Pemahaman Berikut adalah elemen dari Dimensi Kreatif, kecuali Jawaban : Mengevaluasi hasil karya dan tindakan yang orisinal Cerita…
- Contoh Soal Pedagogik Lengkap Beserta Kunci Jawabannya Kegiatan pembelajaran yang dapat memberikan kelanjutan kecakapan hidup ( life skill) bagi anak didik adalah …………… a. mempresentasikan hasil diskusi…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 273: Ilmu… Perhatikan ilustrasi berikut! Sewaktu belajar sains, Budi membaca sebuah buku yang menyatakan bahwa perkembangan ilmu pengetahuan modern berawal dari era…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 183 Tugas Setelah mempelajari karya ilmiah, diskusikanlah dengan kelompokmu! 1. Bacalah salah satu karya ilmiah, artikel dalam jurnal. 2. Analisislah bagian-bagian…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 184 Tugas Soal 1. Bacalah salah satu karya ilmiah, artikel dalam jurnal. 2. Analisislah bagian-bagian karya ilmiah tersebut. 3. Buatkan laporan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Menurut kalian, apa isi dari paragraf 1? Berikan penjelasan disertai dengan bukti! Jawaban: Bagian orientasi atau pengenalan buku…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Berilah tanda dengan membuat blok dengan pena penanda (misalnya stabilo, zebra, sharpie, atau sejenisnya) pada gagasan utama penulis. Jawaban:…
- Soal Dan Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 11 Halaman 116 Bagaimana cara mengeksplorasi ragam gerak dasar tari tradisional? Jawaban: Cara mengeksplorasi ragam gerak dasar tari tradisional yakni sebagai berikut:…
- Soal PTS/UTS Kelas 12 Bahasa Indonesia Beserta Kunci Jawaban Apa yang dimaksud dengan unsur intrinsik dan unsur ekstrinsik? Jelaskan! Jawaban: Unsur intrinsik yaitu unsur –unsur yang berasal dari…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 94 Tugas Soal a. Berkelompoklah dan diskusikanlah struktur teks tentang sikap berbahasa para siswa. b. Jelaskanlah bagian yang merupakan tesis, rangkaian…
- Soal Dan Kunci Jawaban USP Seni Budaya Kelas 12 SMA Pameran karya seni rupa merupakan kegiatan menyajikan karya seni rupa kepada publik sehingga terjadi komunikasi antara seniman melalui medium karyanya…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah Prakarya Kelas… Perhatikan pernyataan berikut ini! 1. Membuat sketsa 2. Menentukan bahan dan fungsi 3. Membuat karya 4. Menggali ide 5. Evaluasi…
- Soal Bahasa Indonesia PG Kelas 12 Dan Kunci Jawabannya 1. Ada korelasi positif antara durasi waktu belajar di rumah dengan prestasi (nilai) siswa dalam ujian nasional SMA semua mata…