Cara Melancarkan Peredaran Darah Pada Wajah

Diposting pada

Cara Melancarkan Peredaran Darah Pada Wajah – Untuk membuat peredaran darah lancar maka kamu bisa melakukan pemijat wajah sendiri dengan cara yang benar. Namun sebelum memijatnya kamu harus menyiapkan krim khusus terlebih dulu.

Berikut ini cara  memijat wajah sendiri untuk melancarkan peredaran darah:

  • Pijat leher dengan mengusapnya dari arah bawah terlebih dahulu menggunakan seluruh telapak tangan.
  • Lakukan tepukan ringan di bawah rahang dengan menggunakan punggung jari.
  • Kemudian usap dagu ke arah telinga dengan gerakan menjempit menngunakan telujuk dan ibu jari.
  • Lakukan putaran kecil dari dagu ke ujung mulut hingga ujung hidung dengan jari tengah dan jari manis ,
  • Usap pipi dengan seluruh telapak tangan ke arah pelipis.
  • Dengan dua jari kamu bisa mulai memijit dari pangkal hidung melewati alis dan turun ke bawah mata, akhiri dengan ketukan ringan.
  • Pijak pelipis dengan arah memutas ke luar lalu akhiri dengan gerakan ke arah pertumbuhan rambut.
  • Akhiri dengan usapan ringan di leher dengan seluruh telapak tangan ke arah bawah.

Dan itulah penjelasan tentang Cara Melancarkan Peredaran Darah Pada Wajah. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *