Ternyata Inilah Pelajaran Paling Berharga tentang Puasa – Ramadhan adalah bulan yang ditunggu oleh seluruh umat muslim di dunia. Ramadhan bukan sekedar menahan rasa lapar dan haus, tetapi manusia dapat memetik pelajaran secara tidak langsung baik memekakkan jiwa sosial, dan meningkatkan ketakwaan.
Bulan Ramadhan juga dijadikan ajang untuk berlomba-lomba dalam kebaikan. Maka orang yang melalaikan atau tidak mengambil hikmah di bulan suci akan rugi.
Berikut ini pelajaran berharga di melaksanakn puasa ramdahan:
Taqwa adalah perbuatan yang mawas diri dan selalu waspada terhadap apa yang dilakukan oleh manusia sehingga terhindar dari perpaduan yang dilarang oleh Allah. Artinya, manusia harus menjalankan segala perintah-Nya dan menjauhi segala larangan-Nya. Allah berfirman dalam Surat Al Baqarah ayat 183:
“Wahai orang-orang yang beriman! Diwajibkan atas kamu berpuasa sebagaimana diwajibkan atas orang sebelum kamu agar kamu bertakwa.”
Oleh karena itu puasa di bulan Ramadhan dan ketakwaan adalah satu kesatuan yang utuh. Menjalankan perintah Allah adalah bagian dari melatih ketakwaan.
Selain takwa manusia juga mempunyai hawa nafsu yang membuat manusia akan terjerumus kepada hal-hal yang buruk. Maka ketika seseorang melakukan puasa akan di kontrol dari perbuatan yang tidak baik.
“Karena sesungguhnya nafsu itu selalu menyuruh pada kejahatan, kecuali nafsu yang diberi rahmat oleh Tuhanku. Sesungguhnya Tuhanku Maha Pengampun lagi Maha Penyanyang.” (QS Yusuf: 53).
Emosi merupakan hal yang dekat dengan manusia sehingga setiap hari pasti ada saja emosi yang keluar dalam diri manusia. Namun, dengan cara puasa seseorang akan bisa menahan diri.
Dan itulah penjelasan tentang pelajaran yang bisa di ambil dari melaksanakan bulan puasa ramadhan. Sudah terbayarkan rasa penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat!
Rekomendasi:
- Latihan Soal Dan Kunci Jawaban US Fiqih Kelas 3 SD MI Bagi orang yang sakit dan tidak lagi mampu berpuasa, maka baginya... a. wajib fidyah b. wajib qadha puasa c.…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 105 Jelaskan perbedaan malaikat dengan manusia dan makhluk gaib lain (jin dan setan/iblis)! Jawaban: (1) Malaikat diciptakan dari cahaya, jin…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 10 Halaman 80-83 Kebanyakan manusia sering melupakan nikmat yang diterima dari Allah Swt. Mereka beranggapan bahwa harta dan kedudukan yang diperoleh merupakan hasil…
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 17 Soal Diskusikan dengan temanmu, apakah pokok pikiran yang terdapat pada masing-masing ayat pada Q.S. Ar-Rum/30: 41, Ibrahim/14: 32, dan Q.S.…
- Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Kurikulum Merdeka Halaman 162 Berikut soal beserta jawaban buku Pendidikan Agama Islam (PAI) dan Budi Pekeri kelas 8 Kurikulum Merdeka halaman 162. 1.…
- Soal PAT Akidah Akhlak Kelas 10 dan Jawabannya 1. Arti Husnuzhan adalah.... A. Buruk sangka B. Baik sangka C. Baik budi D. Buruk hati E. Buruk pikiran Jawaban…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 192 Misalnya ada salah seorang teman kamu kehilangan uang. Rencananya uang pemberian orang tuanya itu akan digunakan untuk membeli buku pelajaran.…
- Soal PAS FIKIH Kelas 10 MA Dan Jawabannya 1. Orang yang banyak menanggung hutang termasuk golongan berhak menerima zakat. Ia adalah … a. yatim b. gharim c.…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 102-106… Perhatikan narasi berikut! Seiring dengan perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, manusia dapat menghitung waktu terjadinya gerhana bulan dengan tepat. Manusia…
- Latihan Soal Dan Kunci Jawaban US IPS Kelas 9 SMP Mengapa interaksi sosial dianggap penting dan tidak dapat dihindari dalam kehidupan masyarakat karena… A. Manusia merupakan makhluk sosial yang…
- Tips Mengingat Pelajaran Agar Tidak Mudah Lupa Cytricks.com - Belajar sangatlah penting terutama mengingat kembali materi yang telah disampaikan di sekolah. Mengingat pelajaran menjadi salah satu upaya…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 31-34 Meminum khamr merupakan cara setan untuk .... a. membuat manusia lupa untuk zikir kepada Allah b. mengendalikan manusia berbuat…
- Soal Agama Islam Ujian Sekolah Kelas 6 SD dan Kunci… Pemahaman yang benar tentang sholat Tarawih adalah … a. Doa sore di bulan Ramadhan b. Doa sore setelah bangun…
- Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 151 Bagi kamu siswa SMP/MTS, mari pelajari kunci jawaban Bahasa Indonesia kelas 9 halaman 151, Kegiatan 2 mengenai pertanyaan dentifikasi berikut…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 20-24… Kita diperintahkan untuk untuk patuh dan taat kepada Allah Swt. Taat kepada Allah Swt. adalah mengikuti ajaran Al-Qur’an, sedangkan taat…
- Soal PAT Akidah Akhlak Kelas 10 dan Jawabannya 1.Secara bahasa syirik berasal dari Bahasa Arab as-syirku, yang artinya seperti berikut ini kecuali... A. Ta’addudul aalihati B. Al-musyariku…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 21 Jelaskan pengertian iman kepada kitab Allah SWT! Jawaban: Iman kepada kitab Allah SWT berarti percaya dan yakin dengan…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 26… Q.S. ar-Rum/30:41 dijelaskan bahwa telah tampak kerusakan di laut dan di darat sebagai akibat dari perbuatan manusia. Apa maksudnya? Jelaskan!…
- 3 Amalan 1 Muharram Bagi Umat Islam Cytricks - Memasuki tahun baru Islam pada 1 Muharram, umat Islam dianjurkan melakukan beberapa amalan. Bulan Muharram memiliki banyak keutamaannya…
- Soal PTS/UTS PAI Kelas 7 Beserta Kunci Jawaban Berikut ini yang BUKAN merupakan perbedaan antara malaikat dengan manusia adalah..... A. Manusia memiliki hawa nafsu, sedang malaikat tidak.…