Dalam kubus atau balok ada istilah diagonal ruang dan bidang diagonal. Coba uraikan hubungan antara diagonal ruang, diagonal bidang, dan bidang diagonal pada kubus atau balok?
Jawaban:
Hubungan antara diagonal ruang dan bidang diagonal adalah diagonal ruang terletak di dalam kubus atau balok dan sekaligus terletak pada bidang diagonal itu.
Diagonal ruang juga merupakan diagonal bidang pada bidang diagonal itu yang membagi bidang diagonal itu menjadi dua bagian sama besar.
Untuk mencari panjang diagonal bidang dan diagonal ruang kubus dan balok adalah sebagai berikut:
a. Kubus
Jika kubus yang panjang rusuknya s maka:
– Jumlah panjang rusuk kubus = 12s
– Panjang diagonal ruang = √3s²
b. Balok
Jika balok yang panjangnya (p), lebarnya (l), dan tingginya (t), maka:
– Jumlah panjang rusuk balok = 4(p + l + t)
– Panjang diagonal ruang = √p² + l² + t²
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini bukan bocoran penilaian harian. Ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan soal maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 199 Sebuah limas dan prisma segidelapan beraturan berada di dalam kubus yang alasnya saling berimpitan, seperti terlihat pada gambar berikut. Jika…
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban KSM Matematika SD MI… Sebuah kubus dipotong menjadi dua buah balok. Jika perbandingan volum kedua balok tersebut adalah 1 : 2, maka perbandingan luas…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman… Sebuah tangki penampungan minyak tanah berbentuk prisma yang alasnya berupa belah ketupat yang panjang diagonal-diagonalnya 4 m dan 3 m.…
- Contoh Soal PTS Matematika Kelas 9 SMP/MTs Beserta… Bangun ruang dengan satu sisi berbentuk bidang lengkung, satu titik pusat, serta tinggi sebesar diameternya ialah… A. Bola B.…
- Soal Dan Kunci Jawaban USP Seni Budaya Kelas 12 SMA Konstruksi perspektif memungkinkan kita untuk menggambar sebuah benda atau ruang secara nyata di atas sebuah bidang ... a. Datar…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7… Ayo Kita Menalar Setelah kalian melakukan kegiatan pengamatan pada Tabel 8.8 dan melakukan kegiatan menggali informasi pada Tabel 8.9, sekarang…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman 38 Upaya yang dapat dilakukan untuk mendapatkan tekanan yang besar adalah …. A. mengurangi gaya tekan dan memperbesar luas bidang B.…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah Matematika… Jika suatu kubus memiliki volume 1.728 cm⊃3;, maka luas permukaan kubus tersebut adalah… a. 144 cm⊃2; b. 512 cm⊃2;…
- Soal Dan Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 12 Miniatur atau maket bangunan yang biasa digunakan oleh perusahaan properti dalam pameran adalah contoh dari hasil karya seni terapan proyeksi....…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 313 Tohir mempunyai kawat sepanjang 10 m yang akan digunakan untuk membuat kerangka balok berukuran 10 cm × 24 cm ×…
- Kunci jawaban Matematika kelas 8 halaman 125 Buatkan lima gambar pola lantai dengan garis lurus dan garis lengkung! Jawaban: Berikut adalah jenis-jenis pola lantai dalam seni…
- Soal Dan Kunci Jawaban SBdP Tema 2 Kelas 6 SD MI… Kelompok Mira akan mempraktikan gerakan Tari Saman. Mira memberikan intruksi kepada teman-temannya untuk berbaris ke samping. Mira dan teman-temannya mempraktikan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 157-158 Pada belah ketupat ABCD, buktikan bahwa kedua diagonalnya, yaitu AC dan BD saling berpotongan tegak lurus. Misalkan O adalah titik…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah Matematika… Diketahui sebuah kubus dengan panjang sisi 40 cm. Berapa volume kubus tersebut? A. 6.400 cm³ B. 64.000 cm³ C.…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 7 Halaman 119 Berikut ini yang merupakan bentuk-bentuk pertumbuhan kebudayaan pada masa Bani Umayyah adalah.... A. Perkembangan di bidang bahasa dan sastra…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 312 Pada kubus ABCD.EFGH di samping, panjang rusuk AB = 8 cm. Luas segitiga ABH adalah .... A. 32√2…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 211-212 Perhatikan gambar prisma berikut ini. (pada buku) Perhatikan segitiga ABF di atas. Apakah segitiga ABF itu termasuk bidang diagonal pada…
- Soal USP dan Kunci Jawaban Seni Budaya Kelas 12 Sebutkan pola lantai yang terdapat pada tari kreasi! Jawaban: ada beberapa macam pola lantai pada tarian, antara lain: a.…
- Soal dan Kunci Jawaban US IPA Kelas 9 SMP/MTs Bentuk upaya yang bisa dilakukan demi memperoleh tekanan dalam jumlah besar yaitu… A. Meningkatkan jumlah gaya tekan serta memperkecil luas…
- Soal Dan Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 185-186 Perhatikan Gambar 8.24(a) sebagai kubus sempurna dan Gambar 8.24(b) merupakan kubus yang sama dengan Gambar 8.24(a) dengan salah satu bagian…