Cara Mudah Masuk ke Safe Mode Windows 10

Diposting pada

Cara Mudah Masuk ke Safe Mode – Safe mode windows 10 merupakan fitur yang berguna untuk mengatasi masalah pada komputer. Namun, banyak pengguna yang tidak mengetahui cara masuk ke safe mode.

 

Namun tenang, karena dalam artikel kali ini kami akan menjelaskan langkah-langkah cara masuk ke safe mode windows 10 dengan mudah.

 

Daftar Isi

Cara Masuk Safe Mode Windows 10

  1. Buka aplikasi Settings.
  2. Kemudian pilih “Update & Security”.
  3. Lalu pilih “Recovery” yang ada di sebelah kiri halaman.
  4. Selanjutnya klik “Restart now” yang ada di bawah Advanced startup.
  5. Setelah komputer restart, pilih Troubleshoot , klik Advanced options
  6. Pilih “Startup Settings”  dan klik “Restart”.
  7. Setelah komputer restart kembali, pilih nomor opsi “Safe Mode”.
  8. Selesai.

 

Dan itulah penjelasan tentang Cara Mudah Masuk ke Safe Mode. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *