Cara Membuka Aplikasi BSI Mobile untuk yang Lupa Kata Sandi – Mobile Banking Bank Syariah Indonesia atau biasan di sebut BSI Mobile memiliki 2 tingkat keamanan, yang pertama Kata Sandi dan kedua PIN.
Kata Sandi terdiri dari kombinasi huruf dan angka, sedangkan PIN hanya terdiri dari angka saja. Ketika menggunakan m-Banking BSI untuk mengakses menu-menu yang bersifat finansial maka anda harus menginput kata sandi dan jika ingin melanjutkan transaksi kalian harus menginput PIN.
Kedua kode keamanan tersebut bersifat sensitif, jika kata sandi sudah tidak di ingat lagi, maka efeknya tentu saja tidak bisa login di fitur utama BSI Mobile, Namun perlu anda ketahui jika salah input beberapa kali kata sandi tidak langsung terblokir dan kalian masih dapat login kembali.
Berbeda dengan PIN, jika anda tidak mengingatnya dan salah memasukkan 3 kali berturut-turut maka PIN akan langsung terblokir dan harus membuat kata sandi dan PIN baru. Ada beberapa cara untuk membuka aplikasi BSI Mobile untuk yang sering lupa kata sandi dan PIN, berikut ini langkah-langkahnya.
Cara Membuka Aplikasi BSI Mobile yang Lupa Kata Sandi
- Pertama minta ulang kode aktivasi BSI Mobile.
- Lalu pilih menu “aktivasi”.
- Jika BSI Mobile sudah terverifikasi, silahkan klik tombol “kembali/back” untuk kembali ke aplikasi BSI Mobile.
- Setelah itu silahkan buat ulang kata sandi.
- Selesai.
Dan itulah penjelasan tentang Cara Membuka Aplikasi BSI Mobile untuk yang Lupa Kata Sandi. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Cara Ganti Akun FIFA Mobile dengan Akun Baru Cara Ganti Akun FIFA Mobile dengan Akun Baru - Game FIFA saat ini tidak hanya hadir di komputer saja, tapi…
- Cara Mengganti Email Facebook Dengan MUDAH 2021 ANTI GAGAL Cara mengganti email Facebook (FB) ini sangatlah mudah, tak perlu waktu lama penggantian email FB hanya memerlukan waktu yang cukup…
- Cara Blokir Telegram dengan Cara yang Aman Cytricks - Pada ulasan kali ini, kita akan membahas tentang cara blokir telegram, yang terkadang masih ada banyak yang tidak…
- Cara Mengganti Email Twitter dengan Mudah dan Cepat cytricks - Twitter adalah salah satu media sosial yang populer dan banyak digunakan oleh berbagai kalangan. Untuk bisa menggunakan Twitter,…
- Berikut, 3 Cara Membuka WhatsApp yang Terkunci Pola! cytricks - WhatsApp adalah salah satu aplikasi perpesanan yang paling populer di dunia. Aplikasi ini memungkinkan kita untuk mengirim pesan…
- Cara Mengembalikan Chat Telegram yang Terhapus Cytricks - Masalah penghapusan chat Telegram merupakan masalah klasik, yang dialami oleh pengguna Telegram. Dan hal itu membuat pengguna Telegram…
- Cara Ganti Nomor HP di Mobile Banking BRI lewat BRImo Cytricks.com - Bagi nasabah BRI tidak perlu lagi merasa kesulitan untuk mengaktifkan mobile banking. Moble banking bisa diaktifkan salah satunya…
- Cara Bayar Home Credit Via Mobile Banking Bca Dengan aplikasi Mobile Bca, bertransaksi kini jadi semakin mudah dilakukan, termasuk membayar tagihan Home Credit. Cara bayar Home Credit via…
- Cara Transaksi Emas Melalui BSI Mobile Cytricks.com - Investasi emas kini sedang dilirik masyarakat, karena emas memiliki nilai jual yang menguntungkan. Sehingga bisa menjadi tabungan di…
- Cara Praktis Bayar PBB Secara Online via BNI Cara Praktis Bayar PBB Secara Online via BNI - Membayar Pajak Bumi Bangunan (PBB) dapat dilakukan secara online. Pengguanaan perbankan…
- Cara Membuat Akun Google Tanpa Nomor HP Lewat Gmail Cara Membuat Akun Google Tanpa Nomor HP - Metode verifikasi akun email khususnya Gmail biasanya menggunkan nomor telepon. Namun jika seseorang…
- Cara Membuka Google Smart Lock Facebook dengan Mudah… cytricks - Google Smart Lock adalah fitur yang bisa membuat hidup kamu lebih mudah. Dengan fitur ini, kamu tidak perlu…
- Cara Sharing Printer Windows 10 Melalui WiFi Cara Sharing Printer Windows 10 - Printer adalah perangkat komputer eksternal yang berfungsi untuk mencetak data digital, baik teks maupun…
- Cara Buka Rekening Danamon Via Mobile Banking Cara Buka Rekening Danamon Via Mobile Banking - Kemajuan teknologi membuat masyarakat kini semakin mudah untuk akses apapun dimana pun…
- Cara Membuka Pola Hp Samsung yang Lupa Tanpa Harus… Cara Membuka Pola Hp Samsung yang Lupa Tanpa Harus Di Reset - Memiliki sebuah smartphone merupakan salah satu kebutuhan sehari-hari…
- Cara Agar Akun Twitter Tidak Ditangguhkan Cytricks - Apakah kamu pernah mengalami akun Twitter kamu ditangguhkan? Pasti rasanya kesal, dong. Apalagi kalau kamu sudah punya banyak…
- Cara Mengganti Username Dalam Akun Bri Mobile Cara Mengganti Username Dalam Akun Bri Mobile - Nasabah BRI pasti sudah tidak asing lagi dengan aplikasi BRImo. BRImo merupakan aplikasi…
- Cara Hapus Akun Google melalui HP, Tak Sampai 5 Menit! cytricks.com - Untuk menghapus akun Google melalui HP bisa dilakukan dengan dua metode, yakni melalui browser dan aplikasi Google Mail…
- Cara Top Up Saldo OVO melalui Mobile Banking, BCA… Cytricks.com - Dompet digital saat ini menjadi salah satu alat pembayaran sah yang banyak digunakan. Salah satu dompet digital yang…
- Cara Setting Router TP Link dengan Hp Android Cytricks - Cara Setting Router TP Link dengan Hp Android belum banyak diketahui orang, terutama bagi para pengguna koneksi internet…