Cara Klaim JHT di Bawah Rp 10 Juta Melalui Aplikasi JMO – Bagi kamu yang mempunyai saldo JHT di bawah Rp 10 juta dan ingin mencairkannya maka tidak perlu lagi datang ke kantor cabang. Karena kamu bisa mencarikan saldo JHT-Nya secara online melalui aplikasi JMO. Berikut ini langkah-langkahnya.
Cara klaim JHT di bawah Rp 10 juta lewat aplikasi JMO
Berikut ini langkah untuk mencairkan atau klaim BPJS Ketenagakerjaan lewat aplikasi JMO:
- Langkah peryama buka aplikasi JMO.
- Pilih menu ‘Jaminan Hari Tua’.
- Kemudian dihalaman Jaminan Hari Tua, pilih menu ‘Klaim JHT’.
- Jika sudah memenuhi syarat, akan muncul 3 centang hijau pada persyaratan pengajuan klaim JHT melalui aplikasi JMO, lalu klik ‘Selanjutnya’.
- Jika sudah, silahkan cek kembali data kepesertaan dan apabila data sudah benar kamu bisa pilih ‘Sudah’.
- Setelah itu lakukan swafoto dengan klik ‘Ambil Foto’.
- Selanjutnya lengkapilah data NPWP dan rekening yang aktif, kemudian klik ‘Selanjutnya’.
- Lalu pada halaman rincian saldo JHT akan tampil rincian saldo yang akan dibayarkan, kemudian klik ‘Selanjutnya’.
- Jika sudah, silahkan lakukan pengecekan ulang kembali untuk memastikan data sudah benar sebelum data tersebut tersimpan.
- Kemudian apabila sudah benar, silahkan klik ‘Konfirmasi’.
- Setelah itu, pengajuan klaim JHT akan diproses.
- Untuk melihat prosesnya kamu bisa membuka menu ‘Tracking Klaim’.
Dan itulah penjelasan tentang Cara Klaim JHT di Bawah Rp 10 Juta Melalui Aplikasi JMO Tanpa Interview. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Cara Ganti Username di Twitter Melalui HP dan PC Cara Ganti Username di Twitter Melalui PC dan HP - Twitter adalah sebuah aplikasi media sosial yang banyak digunakan oleh…
- Cara Spam WA Tanpa Aplikasi yang Wajib Kamu Ketahui Bagi pengguna Whatsapp wajib coba fitur terbaru chat bomb untuk menggoda atau mengerjai teman saat ini. Lalu, bagaimana cara spam…
- Cara Kirim Saldo OVO ke DANA Dengan Mudah Cara Kirim Saldo OVO ke DANA - Melakukan transfer uang dengan aplikasi e-wallet saat ini sudah menjadil hal yang tidak…
- Cara Membeli Pulsa dari Aplikasi DANA Cara Membeli Pulsa dari Aplikasi DANA - Masyarakat Indonesia pasti sudah tidak asing lagi dengan dompet digital DANA. Dengan aplikasi…
- Cara Membuat Link Zoom Meeting lewat HP Cytricks.com - Pada saat ini aplikasi Zoom Meeting sangat penting digunakan karena bisa memudahkan kita untuk berkomunikasi dengan banyak orang.…
- Cara Top Up Voucher Game Online dari Shopee Cytricks.com - Top up voucher game untuk membeli cash atau diamond sudah menjadi kebutuhan gamers saat ini. Maka dari itu…
- Cara Bayar Tagihan PLN Lewat Aplikasi Seabank Cytricks.com - Bank digital menjadi salah satu inovaasi yang menguntungkan untuk siapapun yang melakukan kegiatan perekonomian sehari-hari. Salah satu BankĀ …
- Cara Mengecilkan Ukuran Video di Laptop Menggunakan Aplikasi Ingin mengunggah video tetapi ukurannya terlalu besar? Maka, Kamu perlu mengetahui cara mengecilkan ukuran video di laptop, untuk mempercepat proses…
- Cara Isi Saldo ShopeePay Lewat Indomaret Apa itu ShopeePay? ShopeePay adalah tabungan digital yang dimiliki oleh Shopee, berguna untuk melakukan transaksi pembelian pada pada aplikasi Shopee…
- Cara Beli Centang Biru di Instagram, Harga Mulai… Cara Beli Centang Biru di Instagram - Belum lama ini Instagram mengeluarkan fitur centang biru berbayar untuk kamu yang ingin…
- Cara Mudah Mengatasi Perangkat Tidak Kompatibel di… Cara Mudah Mengatasi Perangkat Tidak Kompatibel di Play Store -Saat mendownload aplikasi tertentu di Play Store, terkadang perangkat yang digunakan…
- Cara Bayar Fif Lewat M Banking BCA yang Bisa… Ada banyak cara bayar angsuran Fif. Salah satunya adalah dengan cara bayar fif lewat m banking bca. Metode pembayaran ini…
- Cara Download Lagu TikTok MP3 Tanpa Aplikasi Tambahan Cara Download Lagu TikTok MP3 - Belakangan ini para pengguna media sosial banyak melakukan pencarian mengenai cara mendownload lagu TikTok…
- Cara Mengaktifkan Fitur Split Screen di HP Samsung… Cara Mengaktifkan Fitur Split Screen di HP Samsung - Kalian pasti sudah asing lagi dengan split screen di HP Samsung,…
- Cara Cek Poin Telkomsel Melalui Menu Dial-Up Dengan Mudah Cara Cek Poin Telkomsel Melalui Menu Dial-Up - Mengecek poin Telkomsel dapat dilakukan pada perangkat HP kamu dengan berbagai cara,…
- Cara Mengganti Username TikTok Tanpa Angka Cara Mengganti Username TikTok Tanpa Angka - Aplikasi TikTok adalah aplikasi untuk membuat dan menyebarkan beragam video pendek dalam format…
- Inilah Cara Pinjam Uang di Aplikasi Ovo yang Wajib Diketahui Selain untuk membayar belanja, OVO juga menawarkan cara mudah untuk meminjam uang, cara pinjam uang di aplikasi OVO dapat dilakukan…
- 2 Cara Mengembalikan Chat Telegram yang Terhapus 2 Cara Mengembalikan Chat Telegram yang Terhapus - Sebagai aplikasi chatting sudah seharusnya aplikasi mempunyai fitur tambahan untuk menjaga keamanan…
- Mudah dan Praktis! 4 Cara Hide Highlight Instagram Cytricks.com - Ingin lebih privasi? Kamu bisa mencoba cara hide highlight instagram. Ya, seperti yang kita tahu Highlight Instagram adalah…
- Cara Melihat Story Facebook Tanpa Berteman dengan… cytricks - Apakah kamu pernah penasaran dengan story Facebook orang lain yang tidak berteman dengan kamu? Mungkin kamu ingin tahu…