Cara Download Lagu di Spotify – Platform ini menyediakan berbagai lagu dengan beragam genre yang bisa dinikmati oleh siapa saja dengan mudah. Namun, untuk mendengarkan lagu di Spotify kamu memerlukan internet.
Namun tenang aja, karena kamu bisa mendownload lagu yang ada di Spotify agar bisa mendengarkannya secara offline. Berikut ini beberapa cara yang bisa kamu coba untuk mendownload lagu di Spotify.
Syarat download lagu di Spotify
Sebelum kamu mendownload lagu, ada beberapa syarat yang perlu kamu penuhi terlebih dahulu, berikut ini beberapa syaratnya:
- Kamu harus terdaftar dalam akun Spotify Premium agar bisa memiliki fitur offline mode.
- Selain menggunakan Spotify Premium, kamu juga bisa menggunakan Spotify Premium Familiy. Jenis akun Spotify ini bisa digunakan maksimal 6 orang dengan biaya Rp 79.000 per bulannya.
- Lagu tidak bisa disimpan pada media player yang ada di ponsel. Jadi lagu-lagu yang sudah di unduh hanya bisa di putar pada platform Spotify saja.
- Kamu harus mengaktifkan koneksi Internet setidaknya setiap 30 hari sekali, untuk tetap menyimpan lagu yang didownload.
Cara download lagu di Spotify dari Android
- Pertama buka aplikasi Spotify, lalu cari lagu maupun playlist lagu yang ingin kamu download.
- Kemudian tekan ikon titik tiga yang ada disamping judul lagu atau album tersebut.
- Pilih Save.
- Selanjutnya buka tab atau menu Your Music.
- Klik Playlist, Songs, atau Albums.
- Selanjutnya klik download yang sudah tersedia.
- Tunggu sampai proses unduhan selesai dan lagu yang kamu unduh sudah bisa dinikmati secara offline.
Dan itulah penjelasan tentang Cara Download Lagu di Spotify Agar Bisa Didengarkan Secara Offline. Sudah terbayarkan penasaranmu dengan penjelasan ini? semoga bermanfaat.
Rekomendasi:
- Tutorial Menggunakan Threads Instagram Tutorial Menggunakan Threads Instagram - Instagram membuat aplikasi baru bernama Threads yang sudah mulai bisa diunduh oleh netizen Indonesia hari…
- Cara Bayar Spotify Premium Via Livin' by Mandiri Cytricks.com - Aplikasi streaming saat ini semakin marak digunakan oleh berbagai kalangan masyarakat. Salah satu yang cukup populer adalah aplikasi…
- Cara Membatalkan Langganan Getcontact Premium Cara Membatalkan Langganan Getcontact Premium - Jika kamu sering memanfaatkan aplikasi Getcontact , pasti sudah tidak asing lagi dengan fitur…
- Cara Download Video Twitter di Telegram dengan Mudah… Cytricks - Apakah kamu sering nonton video di Twitter? Pasti sering dong, apalagi kalau ada video lucu, viral, atau bikin…
- Cara Mengecilkan Foto di HP dengan Compress JPG cytricks.com - Mengecilkan foto biasanya diperlukan saat mengirim akan dokumen melalui email ketika mengisi formulir lamaran pekerjaan secara online. Berikut…
- Yuk Coba Cara Menurunkan Versi Android Cytricks - Kebanyakan pengguna Android selalu menunggu update OS, karena setiap ada update OS pasti ada fitur baru yang tersedia.…
- Cara Mengubah PDF ke Word di HP dan Laptop… Cara Mengubah PDF ke Word di HP dan Laptop - Cara mengubah file PDF ke Word di smartphone Android bisa…
- Cara Mudah Download Reels IG tanpa Aplikasi Cara Mudah Download Reels IG tanpa Aplikasi - Instagram adalah media sosial yang masih populer sampai saat ini, ditambah lagi…
- Berikut, 3 Cara Membuka WhatsApp yang Terkunci Pola! cytricks - WhatsApp adalah salah satu aplikasi perpesanan yang paling populer di dunia. Aplikasi ini memungkinkan kita untuk mengirim pesan…
- Cara Mengembalikan Data Instagram yang Terhapus,… Cytricks - Bagaimana cara mengembalikan data Instagram yang terhapus?. Apakah kamu pernah mengalami kejadian yang bikin nyesek banget, yaitu ketika…
- Cara Download Google Book Berbayar Secara Gratis Cara Download Google Book Berbayar Secara Gratis - Google Book atau buku google adalah layanan mesin pencari buku yang dibuat…
- Cara Membuat Grid Instagram tanpa Aplikasi Cytricks - Instagram itu media sosial yang lagi ngehits banget. Banyak orang yang pake Instagram buat berbagai hal, mulai dari…
- Cara Meningkatkan Kualitas Suara AirPods Pro, Mudah… cytricks.com - AirPods Pro ini tentunya akan membawa peningkatan yang signifikan dibandingkan AirPods biasa. Model dasar ini memungkinkan kamu untuk…
- Cara Investasi Emas di Pegadaian Untuk Pemula Walaupun investasi emas terbilang mudah untuk para investor pemula, tapi kamu perlu tahu bagaimana tips berinvestasi agar bisa mendapatkan keuntungan…
- Cara Cek Kecepatan Internet di PC dan HP Android Internet cepat, jelas merupakan momen impian semua orang. Hal ini dikarenakan internet dituntut untuk mendukung beberapa pengkondisian diurnal seperti literasi…
- 7 Cara Blast WhatsApp Tanpa Save Nomor dengan Mudah… cytricks - Jangan tanyakan lagi kepopuleran WhatsApp, karena aplikasi tersebut sangat berkembang pesat dan paling banyak digunakan di seluruh dunia.…
- 4 Cara Mengunci Folder di Google Drive dengan Mudah dan Aman Cytricks| Google Drive adalah salah satu Aplikasi layanan penyimpanan online yang paling populer saat ini. Dengan Google Drive, Kamu bisa…
- Cara Membuat Cover Playlist Spotify Anti Ribet… Cara Membuat Cover Playlist Spotify - Untuk membuat cover playlist Spotify bisa dilakukan dengan mudah tanpa ribet, namun sebelum pada…
- Cara Agar Akun Twitter Tidak Ditangguhkan Cytricks - Apakah kamu pernah mengalami akun Twitter kamu ditangguhkan? Pasti rasanya kesal, dong. Apalagi kalau kamu sudah punya banyak…
- Cara Melihat dan Menghapus Draft Postingan di… Cara Melihat dan Menghapus Draft Postingan di Instagram - Instagram adalah salah satu platform sosial media terbesar. Dengan hadirnya aplikasi…