Ayo Menulis
Kamu sudah belajar tentang pentingnya tumbuhan bagi kehidupan.
Menjaga tumbuhan tidak bisa dilakukan sendiri. Kamu harus bekerja sama dengan teman di sekitarmu untuk menjaganya.
Bekerja sama adalah wujud dari penerapan sila Persatuan Indonesia.
Tulislah cerita tentang penerapan sila Persatuan Indonesia terkait dengan merawat kebun atau taman sekolah.
Jawaban:
Gotong Royong Merawat Kebun Sekolah
Sekolah kami memiliki lahan kosong yang cukup luas.
Hingga pada beberapa bulan lalu, lahan kosong ini tidak digunakan untuk kegiatan apapun.
Namun, pada bulan ini, kepala sekolah dan para guru berinisiatif untuk mengubah lahan tersebut menjadi lahan yang produktif.
Seluruh siswa pun diajak untuk mengubah lahan kosong tersebut menjadi kebun sekolah.
Para siswa dari semua kelas dibagi jadwal tersendiri untuk merawat dan menanam tumbuhan yang akan mempercantik dan menambah manfaat kebun sekolah tersebut.
Kami mungkin tidak mengenal satu sama lain, apalagi jika jenjangnya berbeda terlalu jauh.
Akan tetapi sebagai warga satu sekolah, kami semua memiliki rasa kecintaan yang sama terhadap kebun sekolah kami yang baru.
Berkat kerjasama kami semua, kini kebun sekolah kami menjadi tempat yang sangat bagus untuk sekadar beristirahat atau berkegiatan.
Pohonnya rindang dan udaranya pun sejuk.
Kami semua berjanji akan merawat kebun tersebut bahkan hingga kami lulus nanti.
Disclaimer : Kunci jawaban soal ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan jawaban maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 29, No 1 - 5 Uji kompetensi bab 1 Soal 1. Bagaimana penerapan Pancasila sebagai dasar negara pada masa awal kemerdekaan? 2. Jelaskan latar belakang…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas X SMA/SMK/MA Alasan pokok terjadinya perubahan sila Ketuhanan dengan menjalankan syari'at Islam bagi pemeluknya oleh para pendiri bangsa menjadi Ketuhanan Yang Maha…
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban UTS, PTS PKN Tema 2… Sila ke-3 Pancasila berbunyi .... a. persatuan Indonesia b. ketuhanan yang maha Esa c. kemanusiaan yang adil dan beradab …
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 110 Lakukan hal-hal berikut ini sesuai dengan instruksinya! a. Bacalah kembali cerpen “Robohnya Surau Kami”! b. Secara berkelompok, tunjukkanlah nilai-nilai kehidupan…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Tentang Daur Air dan… Salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk mencegah terjadinya banjir adalah .... a. menebang pohon yang ada di pinggir…
- Kunci Jawaban Soal Tema 6 Kelas 5 SD Halaman 102 Pembelajaran 3 Kunci Jawaban Tema 6 Kelas 5 SD Halaman 102 Ayo Berdiskusi Gunakan tabel berikut ini untuk melakukan…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 137 Kebhinnekaan Bangsa Indonesia Perhatikanlah semboyan Bangsa Indonesia pada lambang negara kita berikut ini. Bagaimana menjaga komitmen persatuan? Jawaban:…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 3 Halaman 12-13… Bagaimanakah sikap manusia terhadap tumbuhan dan binatang? Jawaban: Kita perlu menunjukkan sikap berterima kasih kepada tumbuhan dan binatang. Cara…
- Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 20 Uji Kompetensi 1. Para ahli menyebut bahwa “Nilai-nilai Pancasila digali dari bumi Indonesia sendiri”. Menurut kalian, apa maksud nilai-nilai Pancasila…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Tentang Daur Air dan… Kegiatan manusia yang dapat mengganggu proses daur air adalah, kecuali .... a. Membuang sampah pada tempatnya b. menggunakan air…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 1 kelas 6 halaman 75,… Ayo Mencoba Kamu akan belajar penerapan sila keempat Pancasila. Bacalah teks berikut dalam hati. Santi sangat sedih. Ayahnya baru saja…
- Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 1 Halaman 65 Pergi ke Kebun Binatang Hari minggu Siti dan keluarga pergi ke kebun binatang. Siti melihat banyak hewan di sana. Ada…
- Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 134 Buku Pendidikan Pancasila dan Kewarganegaraan (PKN) kelas 10 Kurikulum 2013 diterbitkan oleh Pusat Kurikulum dan Perbukuan, Balitbang, Kemdikbud. Materi…
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban PPKN Bab 1 Kelas 9 SMP… Pada masa reformasi masyarakat Indonesia memiliki tantangan dalam penerapan Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup bangsa.Tantangan tersebut adalah ….…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah IPA Kelas 6 SD/MI Berikut ini merupakan kegiatan manusia yang dapat mengganggu proses daur air, kecuali .... a. mengubah sawah menjadi area pemukiman b.…
- Cara Mudah Menyembunyikan Postingan Facebook Tanpa… Cara Mudah Menyembunyikan Postingan Facebook Tanpa Harus Menghapusnya - Buat kamu yang sedikit risih atau sedang membenahkan postingan di Facebook,…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 2 Kelas 6 Halaman 53-54… Jelaskan manfaat kerja sama dan persatuan dalam kehidupan sehari-hari! Jawaban: Manfaat kerja sama dan persatuan dalam kehidupan sehari-hari adalah mempererat…
- Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Halaman 97 Soal ini muncul pada buku tematik tema 5 kelas 2 SD/MI subtema 2 pembelajaran 4 halaman 97 di bagian Ayo…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 137 Kebhinnekaan Bangsa Indonesia Perhatikanlah semboyan Bangsa Indonesia pada lambang negara kita berikut ini. Apa hubungan persatuan dan keberagaman? …
- Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 98 Tugas Mandiri 4.1 1. Lakukanlah evaluasi diri tentang upaya yang kalian lakukan dalam membina persatuan dan kesatuan di berbagai…