Analisislah perbedaan dari berbagai periode Revolusi Industri!
Jawaban:
Perbedaan dari berbagai periode Revolusi Industri terletak pada penemuannya.
Revolusi Industri pertama kali terjadi di Inggris sejak 1750 dan kemudian mulai menyebar hingga ke seluruh dunia.
Saat ini, kita sebenarnya masih mengalami Revolusi Industri, tapi, yang menjadi perbedaan adalah tahapannya.
Agar lebih paham terhadap tahapan dari Revolusi Industri, mari kita simak perbedaannya berikut ini:
- Revolusi Industri 1.0 merupakan revolusi pertama yang terjadi sejak 1776.
- Revolusi Industri 1.0 ini ditandai dengan adanya penemuan mesin uap dengan berkembangnya penggunaan mesin serta alat tenun.
- Revolusi Industri 2.0 merupakan revolusi yang bermula sejak 1870.
- Revolusi Industri 2.0 ini ditandai dengan ditemukannya tenaga listrik yang digunakan sebagai tenaga penggerak mesin.
- Revolusi Industri 3.0 merupakan revolusi yang terjadi pada tahun 1969 an.
- Revolusi Industri 3.0 ini ditandai dengan adanya teknologi digital serta internet.
- Revolusi Industri 4.0 merupakan revolusi yang pertama kali dipopulerkan pada tahun 2011.
- Revolusi Industri 4.0 ini ditandai dengan adanya penggabungan teknologi otomatis dengan teknologi siber.
Disclaimer : Kunci jawaban soal ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan jawaban maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Soal San Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 26… Mengapa kisah Bung Hatta dapat menjelaskan bahwa beliau sebagai pelaku dan saksi sejarah? Jawaban: Kisah Bung Hatta dapat menjelaskan…
- Soal Dan Kunci Jawaban UAS IPA Kelas 6 Tema 8 Revolusi Bumi mengakibatkan terjadinya perbedaan .... a. suhu b. cuaca c. musim d. iklim Jawaban: c. musim. …
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Apa yang kamu ketahui tentang peristiwa G30S/PKI 1965? Mengapaperitiwa itu terjadi dan mengapa ini disebut sejarah kelam bagi Indonesia? …
- Contoh Soal PTS/UTS IPS Kelas 4 Beserta Kunci Jawaban Tiga kegiatan ekonomi paling utama yaitu ... a. industri, distribusi, dan konsumsi b. produksi, distribusi, dan industri c. produksi,…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 168 K13:… Bagaimana prospek industri kreatif tersebut bagi peningkatan ekspor Indonesia ke negara lain? Jawaban: Perkembangan ekonomi kreatif sudah meningkat pesat…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 306 - 309 Bacalah informasi di bawah ini! Kawasan Industri Rungkut didirikan sejak tahun 1974 di atas lahan seluas 245 hektar yang dapat…
- Soal Dan Kunci Jawaban USP Geografi Kelas 12 SMA Perhatikan pernyataan berikut: 1) Gerak semu tahunan matahari 2) Perbedaan panjang siang dan malam 3) Pembelokan angina pasat 4) Perbedaan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Apa itu Revolusi Kebudayaan di Tiongkok/China? Apa latar belakang terjadinya gerakan tersebut dan mengapa peristiwa itu disebut sebagai peristiwa kelam…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 273: Ilmu… Perhatikan ilustrasi berikut! Sewaktu belajar sains, Budi membaca sebuah buku yang menyatakan bahwa perkembangan ilmu pengetahuan modern berawal dari era…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Bab 7 Halaman 235 Selain kandungan yang terdapat pada permukaan planet dan benda langit lainnya, jarak dengan matahari juga memegang peranan penting dalam menentukan…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 7 Halaman 215 Menurut kalian, apa pengaruh gerak revolusi dan rotasi planet? Jawaban: Pengaruh Revolusi Bumi: - Perbedaan lamanya waktu siang dan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Sejarah Kelas 10 Halaman 44… Hal baru apa yang telah kalian pelajari dari penugasan ini? Jawaban: Hal yang dipelajari dari penugasan ini yaitu: -…
- Soal Dan Kunci Jawaban Sejarah Kelas 10 Halaman 44… Tuliskan tiga tantangan yang kalian hadapi untuk menyikapi Revolusi Industri 4.0! Jawaban: - Persaingan bukan lagi menyangkut sesama manusia,…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPS Kelas 10 Halaman 306 - 309 Mengapa terdapat pemanasan global dan bagaimana solusi mengatasinya? Jawaban: Pemanasan global adalah peningkatan suhu yang terjadi secara global di…
- Latihan Soal Dan Kunci Jawaban US Bahasa Indonesia… Perhatikan paragraf berikut! (1) Pada akhir tahun 1960-an sejumlah ahli bahasa Indonesia beranggapan bahwa bahasa Indonesia kacau-balau sehingga harus ada…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 SMP Halaman… Bagaimana hubungan antara frekuensi dan periode? Apa yang dapat kamu simpulkan? Berdasarkan percobaan dan diskusi yang telah kamu lakukan, apa…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPS Kelas 9 SMP Halaman 89… 1. Buatlah kelompok yang beranggotakan 3 - 4 orang! 2. Untuk mengetahui hubungan antara perubahan sosial dan perubahan budaya, siswa…
- Soal Dan Kunci Jawaban UAS IPA Kelas 6 Tema 8 Perputaran Bumi mengelilingi Matahari dinamakan ... Jawaban: Revolusi Bumi Kеѕіmрulаn: Berdasarkan реrtаnуааn dаrі sоаl diatas, sауа menyimpulkan bаhwа…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPS Kelas 9 Halaman 168 K13:… Bagaimana kekerabatan antara ekonomi kreatif dan industri kreatif? Jawaban: Ekonomi Kreatif merupakan suatu konsep dalam bidang ekonomi yang fokus…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 273… Seni apa sajakah yang berkembang pada masa Bani Abbasiyah? Bagaimana kontribusinya terhadap kesenian di era modern? Jawaban: Di masa…