Bagaimana kedudukan Pembukaan dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945?
Jawaban:
Kedudukan Pembukaan UUD dalam UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 lebih tinggi dibanding batang tubuh karena Pembukaan merupakan pokok kaidah negara yang fundamental bagi Negara Republik Indonesia.
Dalam pembukaan UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 terdapat latar belakang berdirinya Republik Indonesia. Selain itu dalam Pembukaan tersebut juga terdapat cita-cita dan tujuan bangsa Indonesia.
Dengan demikian, Pembukaan UUD 1945 adalah fondasi yang begitu kokoh, sementara batang tubuhnya merupakan aturan yang harus ditaati untuk mencapai semua cita-cita dan tujuan bangsa Indonesia.
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini bukan bocoran penilaian harian. Ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan soal maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Soal Dan Kunci Jawaban USP PKN Kelas 6 SD MI Pancasila sebagai sebuah dasar atau landasan negara yang diusulkan oleh Ir. Soekarno dapat diterima karena alasan…. A. Sesuai dengan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah PKN Kelas 12 2023 Berikut yang bukan isi Pancasila sebagai dasar negara yang terkandung di dalam pembukaan UUD 1945 adalah... A. Hukum tata negara…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 41 1. Apa manfaat UUD Negara Republik Indonesia tahun 1945 bagi warga negara serta bangsa dan negara?. 2. Apa akibat bagi…
- Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 32, 33 Soal Nah, setelah kalian membaca dan menelaah teks Pembukaan Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945, coba kalian rumuskan pendapat…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah PKN Kelas 9 SMP/MTs Perhatikan pernyataan berikut! 1. perjuangan bangsa Indonesia telah sampai pada saat yang tepat 2. Bangsa Indonesia perlu membantu bangsa lain…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Berdasarkan hal tersebut jelaskan kedudukan, fungsi dan tujuan dari konsepsi Wawasan Nusantara bagi bangsa Indonesia! Jawaban: Konsepsi Wawasan…
- Contoh Soal Sejarah Kelas XI Pilihan Ganda dan Kunci Jawaban 1. Berikut ini yang tidak termasuk latar belakang penolakan Bung Karno dan Bung Hatta atas desakan para pemuda untuk memproklamasikan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah PKN Kelas 12 2023 Sikap dan perilaku warga negara yang dijiwai oleh kecintaannya kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia yang berdasarkan Pancasila dan UUD 1945…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 7 Halaman 81 Apa hubungan Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD 1945? Jawaban: Hubungan Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD 1945 yaitu Pembukaan…
- Soal Dan Kunci Jawaban UKK IPS Kelas 5 Semester Genap Berikut adalah Makna Proklamasi Kemerdekaan Indonesia, kecuali …. a. Lahirnya negara Republik Indonesia. b. Puncak perjuangan bangsa Indonesia c. Bangsa…
- Contoh Soal UAS, PAS PKN Kelas 8 Semester 1… Sebagai pokok kaidah negara yang fundamental, Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 telah memenuhi persyaratan, di bawah ini adalah…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Pembukaan UUD 1945 sebagai instrument nasional HAM Indonesia menyatakan bahwa sesungguhnya kemerdekaan itu adalah hak segala bangsa, oleh karena itu…
- Soal UTS PKn Kelas 7 SMP Semester 1 , Lengkap dengan… Berikut ini yang bukan merupakan komitmen para pendiri bangsa, yang tercantum dalam Pembukaan UUD 1945, yaitu .... A. memajukan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah PKN Kelas 9 SMP/MTs Hubungan pembukaan undang-undang Dasar Negara Republik Indonesia tahun 1945 dan Proklamasi kemerdekaan tercermin dari pernyataan bahwa pembukaan UUD Negara Republik…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 10 Halaman 74 Tuliskan secara ringkas sejarah perubahan UUD NRI Tahun 1945 (cukup 2-3 alinea) Jawaban: Berdasarkan sejarahnya, UUD NRI Tahun 1945…
- Soal Dan Kunci Jawaban PPKN Kelas 9 SMP/MTs Kemerdekaan yang di capai oleh bangsa Indonesia adalah merupakan rahmat dan anugerah Tuhan Yang Maha Kuasa, bangsa Indonesia menyadari bahwa…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 27 Apa yang harus dilakukan generasi muda terhadap pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 ? Jawab: Sebagai generasi muda,…
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cermat Soal… Berikut ini yang tidak termasuk latar belakang penolakan Bung Karno dan Bung Hatta atas desakan para pemuda untuk memproklamasikan Kemerdekaan…
- Kunci Jawaban PKN Kelas 9 Halaman 36 Tugas Mandiri 2.2 Soal Apa yang harus dilakukan oleh bangsa Indonesia dalam mencapai cita-cita nasional untuk mewujudkan masyarakat Indonesia yang…
- Soal Dan Kunci Jawaban PKN Kelas 8 Halaman 27 Siapa saja yang merumuskan Pembukaan UUD Negara Republik Indonesia Tahun 1945 ? Jawaban: Perumus pembukaan UUD 1945 adalah…