Identifikasilah pernyataan berikut apakah benar atau salah. Ubahlah pernyataan yang salah hingga menjadi benar.
Jawaban:
a. Mengukur menggunakan penggaris adalah contoh pengamatan secara kualitatif. (Salah)
Yang benar: Mengukur menggunakan penggaris adalah contoh pengamatan secara kuantitatif
b. Warna suatu larutan adalah contoh pengamatan kualitatif. (Benar)
c. Satuan yang tepat untuk mengukur jarak adalah detik. (Salah)
Yang benar: Satuan yang tepat untuk mengukur jarak adalah meter.
d. Jam adalah satuan untuk waktu sesuai Standar Internasional. (Salah)
Yang benar: Sekon adalah satuan untuk waktu sesuai standar internasional.
e. Volume adalah contoh besaran turunan. (Benar)
Disclaimer : Kunci jawaban soal ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan jawaban maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Soal Dan Kunci Jawaban Post Test Modul 2 Kurikulum Merdeka 1. Sebelum tahun ajaran baru dimulai, Pak Seno menggali informasi mengenai kebutuhan dan kemampuan murid untuk merancang pembelajaran yang akan…
- Contoh Soal Pre-test Pedagogik PPG 2023 dan Kunci… Yang dimaksud dengan penilaian adalah... A. Pengumpulan dan pengolahan informasi untuk mengukur pencapaian hasil belajar peserta didik. B. Proses…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 SMP MTs Halaman 22… Bola A dan bola B digantung pada suatu kawat lurus seperti pada gambar di samping. Diameter Bola A dan Bola…
- Contoh Soal TKJ Kelas X Beserta Kunci Jawabannya Berikut ini contoh hardware adalah... A. VGA B. Mouse C. Flashdisk D. Modem E. Semua benar Jawaban: E. Semua…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 Halaman 146 - 147 Pada Tema 5 Kelas 2 Halaman 146 pembelajaran 4 subtema 3, siswa belajar mengenai satuan baku berupa satuan meter dan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Post Test Modul 3 Topik Tegas… Berikut dampak berbahaya dari bias, adalah? A. Membuat keputusan yang salah dan tidak adil B. Memicu tindakan diskriminasi C.…
- Latihan Soal Dan Kunci Jawaban PTS/UTS Tema 6 Kelas 3 Perhatikan bangun berikut ini ! Luas bangun di atas adalah .... a. 20 persegi satuan b. 40 persegi satuan…
- Kunci Jawaban Matematika Kelas 8 Halaman 21 Soal nomor 1 Jika suatu ruangan berbentuk balok, seperti tampak pada gambar di samping, dengan ukuran panjang, lebar, dan tinggi…
- Contoh Soal Dan Kunci Jawaban US Prakarya Kelas 9 SMP/MTs Contoh limbah kimia yang ada di lingkungan kita, seperti … a. HCL b. NO2 c. SO2 d. Semua benar…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 8 SMP… ”Sulit ya soal-soalnya? Nomor berapa yang sulit?” tanyanya. Penulisan tanda baca tersebut adalah …. a.benar b.salah Jawaban: a.benar Kеѕіmрulаn:…
- Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 SD Halaman 144, 145 dan 147 Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 2 SD Halaman 144 Ayo Berlatih! Buatlah pertanyaan berdasarkan puisi di atas. Tukarkan dengan teman…
- Soal Dan Kunci Jawaban USP Seni Budaya Kelas 12 SMA Pameran karya seni rupa merupakan kegiatan menyajikan karya seni rupa kepada publik sehingga terjadi komunikasi antara seniman melalui medium karyanya…
- Contoh Soal dan Kunci Jawabannya Numerasi ANBK SMA 2023 Diketahui sin 530= 0,8. Berikut adalah pernyataan-pernyataan berkaitan dengan panjang kawat dalam pembangunan pemancar radio. Berilah tanda centang (√) pada…
- Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 2 Kurikulum… 1. Asesmen awal pembelajaran bertujuan untuk mengidentifikasi kompetensi, kekuatan, dan kelemahan murid... a. Benar b. Salah Jawaban : a.…
- Contoh Soal ANBK SD/MI/Paket A, Materi Literasi dan… Bagaimana perbedaan sikap Gilang terhadap tari Bondan di awal cerita dengan di akhir cerita? Klik pilihan Benar atau Salah…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAI Kelas 8 Halaman 38 39 40… Jelaskan pengertian jujur! Jawaban: Pengertian jujur adalah berkata benar dan sesuai dengan kenyataan, yang merupakan salah satu perilaku terpuji…
- Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 2 Topik 3 Cerita Refleksi 1. Saat merancang asesmen kita menentukan hal-hal berikut, kecuali.. Jawaban : pertanyaan pemantik 2. Indikator pencapaian kompetensi dibuat…
- Contoh Soal ANBK SD/MI/Paket A, Materi Literasi dan… Jika dicermati gambar pertama pada teks tersebut tidak sesuai dengan isi ceritannya. Apa yang menjadi alasan ketidaksesuaian tersebut? Klik pilihan…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 10 Halaman 175 :… 1. Ketika Rina pergi ke pasar, dia membeli beberapa binatang untuk dikonsumsi yaitu belut, ayam, lele, sapi, bebek dan ikan.…
- Contoh Soal ANBK SD/MI/Paket A, Materi Literasi dan… Bagaimana pernyataan yang tepat tentang kuda-kuda yang dilakukan pada silat dalam teks tersebut? Pilihlah jawaban yang benar dengan memberi tanda…