Aktivitas 2: Kategori Perangkat Lunak
Dari pencarian dengan search engine, kategorikan logo perangkat lunak berikut dalam kelompok jenis perangkat lunak aplikasi, sistem operasi, open source, closed source, dan fungsinya.
– Foto Ikon Perangkat Lunak:
– Aplikasi/Sistem Operasi:
– Open Source/Closed Source:
– Fungsi:
Jawaban:
1. Ms. Power Point
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: close source
- Fungsi: Aplikasi membuat presentasi
2. Open Office
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: Open source
- Fungsi: Aplikasi perkantoran pengolah kata, spreadsheet, presentasi gambar, dan database.
3. Ubuntu
- Aplikasi/Sistem operasi: Sistem operasi
- OpenSource/ClosedSource: Open source
- Fungsi: Perangkat lunak pengendali komputer
4. Adobe Photoshop
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: Closed source
- Fungsi: Aplikasi pengolah foto, gambar, dan desain.
5. IOS
- Aplikasi/Sistem operasi: Sistem operasi.
- OpenSource/ClosedSource: close source.
- Fungsi: Perangkat lunak pengendali komputer.
6. Kaspersky
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi.
- OpenSource/ClosedSource: Closed source.
- Fungsi: Pencegah dan pembersih virus komputer.
7. VLC Media Player
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: Open source
- Fungsi: Perangkat lunak pemutar file multimedia, video, dan streaming.
8. Safari
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: Closed source
- Fungsi: Perangkat lunak peramban internet.
9. Snapchat
- Aplikasi/Sistem operasi: Aplikasi
- OpenSource/ClosedSource: Closed source
- Fungsi: Perangkat lunak bertukar pesan multimedia.
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini bukan bocoran penilaian harian. Ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan soal maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Contoh Soal PTS/UTS kelas 7 TIK Beserta Kunci Jawaban Program yang digunakan untuk membantu mengatasi gangguan jalannnya komputer yang terjadi pada software adalah...... a. sistem operasi b. program…
- Cara Mudah Mengatasi Microsoft Word Not Responding Cara Mengatasi Microsoft Word Not Responding - Cara mengatasi Word not responding mungkin menjadi pertanyaan banyak orang. Mengingat, aplikasi ini…
- Penyebab HP Cepat Rusak, Panas, Mati, Habis Baterainya Penyebab HP Cepat Rusak, Panas, Mati, Habis Baterainya - Pada saat sedang bermain HP pastinya kalian akan terfokuskan dengan apa…
- Cara Menghapus Akun Google Pada HP Vivo Cytricks.com - Vivo adalah salah satu perusahaan teknologi yang turut mengembangkan berbagai macam ponsel dengan sistem operasi berbasis Android dengan…
- Cara Memperbaiki Video yang Tidak Bisa Diputar di Android Cytricks - Salah satu fungsi utama ponsel adalah membuat berbagai jenis video. Dari video pendek hingga film panjang. Kami biasanya…
- Yuk Ikuti Cara Mendinginkan Iphone Disini! Cytricks - Cara Mendinginkan iPhone yang cepat panas memang membuat resah banyak orang (terutama contrivance freaks) hingga saat ini, iPhone…
- Yuk Coba Cara Menurunkan Versi Android Cytricks - Kebanyakan pengguna Android selalu menunggu update OS, karena setiap ada update OS pasti ada fitur baru yang tersedia.…
- Cara Cek Kesehatan Baterai Infinix Menggunakan… Ponsel Infinix mempunyai satu aplikasi yang sering dianggap spam oleh penggunanya. Memang benar, terkait aplikasi tersebut seringkali memunculkan iklan. Infinix…
- Cara Bayar Parkir Non Tunai di Mall Menggunakan… Cytricks.com - Hampir semua mall sudah menerapkan sistem parkir secara non tunai. Selain memudahkan pengunjung untuk membayar secara digital. Sistem…
- Cara Mudah Mengatasi Perangkat Tidak Kompatibel di… Cara Mudah Mengatasi Perangkat Tidak Kompatibel di Play Store -Saat mendownload aplikasi tertentu di Play Store, terkadang perangkat yang digunakan…
- Cara Memperbaiki File Excel yang Corrupt Cara Memperbaiki File Excel yang Corrupt - Bagi yang sering menggunakan Excel pasti tidak asing lagi dengan file Excel yang…
- Cara Mengatasi No Bootable Device Cara Mengatasi No Bootable Device - Anda pasti sudah sering mengalami masalah no bootable device. Masalah ini merupakan gangguan biasanya…
- Cara Mudah Transfer Uang Ke Luar Negeri Menggunakan… Cytricks.com - Mengirim atau transfer uang ke luar negeri melalui rekening bank cukup menyebalkan karena prosedurnya yang sedikt rumit dan…
- 3 Aplikasi Penghasil Uang yang Terdaftar di OJK Resmi 3 Aplikasi Penghasil Uang yang Terdaftar di OJK Resmi- Anda pasti sudah sering mendengar tentang aplikasi yang bisa menghasilkan uang.…
- Cara Install Net Framework Cara Install Net Framework - Net Framework merupakan perangkat lunak yang masih jarang terdengar di tengah masyarakat. Nama lain dari…
- Contoh Soal Mikrotik dan Jawabannya Sebuah program tambahan yang berfungsi sebagai alat mempermudah penggunaan PC disebut…. A. Sistem Operasi B. Program Paket C. Bahasa Pemrograman…
- Contoh Soal dan Kunci Jawaban Desain Grafis Kelas 10… Aplikasi CorelDRAW digunakan untuk… A. Aplikasi berhitung B. Aplikasi editor grafik vector C. Aplikasi browser D. Aplikasi chating E.…
- Bagimana Cara Memindahkan Foto dari iPhone ke… Cytricks.com - Cara memindahkan foto dari iPhone ke laptop memang tidak semudah memindahkan foto dari perangkat lain seperti Android. Banyak…
- Tutorial Cara Mengatasi Headset yang Tidak… Tutorial Cara Mengatasi Headset yang Tidak Terdeteksi Di Komputerm - Banyak orang yang menggunakan komputer untuk berbagai keperluan seperti mengerjakan…
- Cara Update Aplikasi di Laptop Agar tetap Terawat… Saat ini, laptop sudah berevolusi menjadi salah satu pendorong keseharian kita. Komponen yang lengkap seperti layar, keyboard, touchpad, dan perangkat…