Tugas 1
Soal
1. Lengkapilah kalimat-kalimat majemuk di bawah ini dengan kata penghubung yang tepat!
a. Kak Agus memberi minuman pada seorang kakek … sedang duduk di bawah pohon rambutan itu.
b. Mereka memperkirakan … hari ini akan hujan dengan sangat lebat.
c. Dia mengatakan tidak punya uang… saya tahu bahwa dia itu baru gajian.
d. Minggu depan ibu ingin berwisata ke Jakarta, … kami ingin ke Yogyakarta.
e. Bu Marini akan memberi tahu suaminya … meneleponnya nanti malam.
2. Berdiskusilah dalam kelompok! Temukanlah contoh-contoh kalimat majemuk dalam salah satu teks ceramah di atas. Jelaskan pula jenis dari kalimat-kalimat majemuk tersebut.
Jawaban
1. a. Kak Agus memberi minuman pada seorang kakek yang sedang duduk di bawah pohon rambutan itu.
b. Mereka memperkirakan bahwa hari ini akan hujan dengan sangat lebat.
c. Dia mengatakan tidak punya uang padahal saya tahu bahwa dia itu baru gajian.
d. Minggu depan ibu ingin berwisata ke Jakarta, sedangkan kami ingin ke Yogyakarta.
e. Bu Marini akan memberi tahu suaminya dengan meneleponnya nanti malam.
2. Topik ceramah: Keterampilan berbahasa
Contoh kalimat majemuk bertingkat:
a. Suatu ketika saya melihat beberapa orang siswa asik berjalan di depan sebuah kelas dengan langkahnya yang cukup membuat orang di sekitarnya merasa bising.
Jenis kalimat: kalimat majemuk hubungan cara.
b. Peristiwa tersebut menggambarkan bahwa ada dua kelompok siswa yang memiliki sikap berbahasa yang berbeda di sekolah tersebut.
Jenis kalimat: kalimat majemuk hubungan penjelasan. Kalimat majemuk hubungan atributif.
c. Hal ini tampak pada ragam bahasa yang mereka gunakan yang menurut sindiran siswa kelompok kedua sebagai ragam bahasa Kampung Rambutan.
Jenis kalimat: Kalimat majemuk hubungan atributif.
d. Saya melihat ketidakberesan mereka berbahasa, antara lain, disebabkan oleh kekurang wibawanya Bahasa Indonesia sendiri di mata mereka.
Jenis kalimat: kalimat majemuk hubungan akibat.
e. Kelompok pertama adalah mereka yang kurang memiliki kepedulian terhadap penggunaan bahasa yang baik dan benar.
Jenis kalimat: kalimat majemuk hubungan atributif.
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini bukan bocoran penilaian harian. Ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan soal maka itu hanya kebetulan saja.
Rekomendasi:
- Kunci Jawaban Tema 5 Kelas 1 Halaman 109 Soal kali ini terdapat pada Buku Tematik Tema 5 kelas 1 halaman 109, nantinya, siswa diharuskan menyusun kalimat dengan menggunakan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 7 SMP 1.Berita eksplanasi yang menceritakan proses terjadinya sesuatu dengan contoh kalimat tunggal adalah…. a.Jam bumi merupakan simbol solidaritas kepada planet bumi.…
- Contoh Soal Bahasa Indonesia Materi Teks Eksplanasi… Teks eksplanasi adalah sebuah teks yang mengandung pertanyaan mengapa dan bagaimana atas kejadian atau peristiwa alam, sosial, ilmu pengetahuan, budaya,…
- Soal Dan Kunci Jawaban PTS Tema 7 Kelas 6 SD/MI Salam pembuka pada pidato berisi tentang …. a. Memaparkan topik permasalahan yang akan dibahas. b. Berisi pembahasan topik secara lengkap.…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 SD… Latihan Menebak makna kata imbuhan pe-an. Tentukan makna kata pe-an pada kalimat-kalimat berikut ini. Banyaknya pepohonan menjadikan suasana di…
- Soal Bahasa Indonesia PG Kelas 12 Dan Kunci Jawabannya 1. Karya sastra yang dikatakan memiliki fenomena estetika, yaitu yang …. a. memberi kenikmatan dan rasa indah b. mempu…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 3 Halaman 183… Buatlah kalimat dari kata-kata tersebut! Jawaban a. Mencangkok Mencangkok adalah salah satu cara untuk mengembangbiakkan tanaman secara buatan. b.…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAT Bahasa Indonesia Kelas 9 Perhatikan kalimat-kalimat berikut! (1) Kanker pada anak sebagian besar terjadi karena mutasi DNA. (2) Kepala PMI Cabang Jakarta Timur diberikan…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 SD… Latihan Menebak makna kata imbuhan pe-an. Tentukan makna kata pe-an pada kalimat-kalimat berikut ini. Banjir yang melanda saat musim…
- Kunci Jawaban Soal Post Test Modul 4 Latihan Pemahaman 1. Dalam kegiatan membaca bersama mempunyai tujuan mengembangkan kegiatan membaca, meningkatkan kelancaran membaca memperkaya kosa kata dan meningkatkan…
- Pengertian Kalimat Tidak Efektif, Lengkap Beserta… Pengertian Kalimat Tidak Efektif, Lengkap Beserta Ciri dan Contohnya - Dalam komunikasi tertulis ataupun lisan, penggunaan kalimat yang efektif sangat…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAT Bahasa Indonesia Kelas 9 Perhatikan kalimat berikut! Ayahnya: Mandor Sarpan, seorang kusir delman keluarga Residen Pekalongan, tetapi dia menjadi menantu Residen Pekalongan saat itu.…
- Soal PTS Bahasa Indonesia Kelas 10 Semester 2 dan Jawabannya 1. Cermati kata-kata berikut ini: a. ke pantai b. dari bandung c. oleh mereka Kata tersebut termasuk dalam frasa…. A.…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 135 Marilah berlatih menyunting penggalan cerita berikut! a. Perhatikanlah isi, struktur, dan aspek kebahasaan dari cuplikan cerita berikut! b. Dengan berdiskusi,…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 10 Halaman 101 Pronomina Tabel 4.7 Isian pronomina dalam teks - Jenis - Bentuk - Kalimat dalam Teks Jawaban: 1. Jenis:…
- Soal Dan Kunci Jawaban PAT Bahasa Indonesia Kelas 9 Menurut berita di surat kabar, korban penyakit flu burung sudah mewabah sangat banyak sekali. Perbaikan kalimat tersebut agar menjadi kalimat…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 5 SD… Latihan Menebak makna kata imbuhan pe-an. Tentukan makna kata pe-an pada kalimat-kalimat berikut ini. Banyak warga di pedesaan memanfaatkan ampas…
- Contoh Soal BTQ Kelas 10 Beserta Kunci Jawabannya Pilihlah jawaban yang paling tepat dengan memberi tanda (X) pada huruf a, b, c, d, atau e pada lembar jawab!…
- Soal PAS Bahasa Indonesia Kelas 12 dan Jawabannya 1. Berikut ini yang tidak termasuk unsur-unsur dalam surat lamaran pekerjaan adalah…. a. Tanggal surat b. Ucapan terima kasih…
- Contoh Soal dan Kunci Jawaban UKBI Bahasa Indonesia Perhatikan kedua teks berikut! Teks 1 Ada seekor harimau tinggal di hutan. Di hutan itu, tidak ada hewan lain selain…