1. Cermati data buku berikut!
Judul buku : Blakanis
Penulis : Arswendo Atmowiloto
Penerbit : PT Gramedia Pustaka Utama, Jakarta
Tahun terbit : 2008
Halaman yang dikutip : 52
Penulisan catatan kaki yang sesuai dengan data buku tersebut adalah…
a. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia, 2008), hal 52.
b. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008), hal 52.
c. Arswendo Atmowiloto , 2008, “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama), hal 52.
d. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008), hal 52.
e. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama), 2008, hal 52.
Jawaban: d. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008), hal 52.
Kеѕіmрulаn: Berdasarkan реrtаnуааn dаrі sоаl diatas, sауа menyimpulkan bаhwа jаwаbаn dаrі ѕоаl tеrѕеbut adalah d. Arswendo Atmowiloto “Blakanis” (Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama, 2008), hal 52.
2. Cermati penggalan karya tulis berikut!
Proses pembelajaran menggunakan metode jigsaw diharapkan dapat meningkatkan kemampuan membaca pemahaman siswa terhadap unsur intrinsik naskah drama yang berupa alur, tema, watak, amanat, dialog, dan interpretasi amanat yang terselubung
.
Penggalan karya tulis di atas berupa….
a. Latar belakang
b. Tujuan
c. Ruang lingkup
d. Metode
e. Manfaat penelitian
Jawaban: b. Tujuan
Kеѕіmрulаn: Berdasarkan реrtаnуааn dаrі sоаl diatas, sауа menyimpulkan bаhwа jаwаbаn dаrі ѕоаl tеrѕеbut adalah b. Tujuan
3. Semakin banyak anak dan remaja yang menjadi korban cyber-bullying melalui situs jejaring sosial internet samacam facebook. Hal ini diutarakan psikolog Ratna Juwita. Berdasarkan penelitian skala kecil, Ratna menemukan 29 dari 97 anak pernah mengalami cyber-bullying. Bentuknya ejekan, kata-kata hinaankasar, dan kata-kata yang bernada mempermalukan.
Simpulan paragraf di atas adalah…
a. Situs jejaring sosial internet bisa mengancam anak secara verbal.
b. Situs jejaring sosial internet harus dilarang karena berbahaya.
c. Seorang psikolog telah meneliti bahaya situs jejaring sosial internet
d. Ejekan, hinaan kasar, dan mempermalukan dapat dilakukan melalui internet.
e. Ejekan, hinaan kasar, dan mempermalukan Merupakan bentuk cyber-bullying
Jawaban: a. Situs jejaring sosial internet bisa mengancam anak secara verbal.
Kеѕіmрulаn: Berdasarkan реrtаnуааn dаrі sоаl diatas, sауа menyimpulkan bаhwа jаwаbаn dаrі ѕоаl tеrѕеbut adalah a. Situs jejaring sosial internet bisa mengancam anak secara verbal.
Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini bukan bocoran penilaian harian. Ini hanyalah sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan soal maka itu hanya kebetulan saja, semoga bermanfaat. Terima kasih.
Rekomendasi:
- Contoh Soal Pengetahuan Umum Beserta Kunci Jawabannya Pada saat pertandingan final liga Champions tahun 2008 / 2009, kesebelasan Manchester United dikalahkan oleh... A. Bayern Munchen B. Chelsea…
- Soal Dan Kunci Jawaban US Geografi Kelas 11 2023 Pada saat libur lebaran berakhir, penduduk kota Jakarta bertambah hingga 5%. Faktor utama yang berpengaruh terhadap dinamika tersebut yaitu..... A.…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Dengan demikian, bisa disimpulkan struktur penulisan resensi terdiri atas 6 bagian. Sebutkan keenam bagian tersebut! Jawaban: a. Judul…
- Soal Dan Kunci Jawaban US Bahasa Sunda Kelas 9 SMP/MTs Kania nyarita ka Nunung yen isukan manehna moal sakola sabab rek ka jakarta. Lamun dirobah jadi kalimah langsung, unina.....…
- Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA Cara Hapus Riwayat Transaksi DANA - Dana menjadi sebuah dompet elektronik yang sering dimanfaatkan oleh segala golongan masyarakat di Indonesia.…
- Contoh Soal PAS Kelas 12 IPA Lengkap Dengan Kunci Jawabannya 1. Bacalah teks berikut! Pertarungan perebutan suara pemilih gamang tampaknya akan menjadi titik berat pada masa kampanye terbuka yang dimulai…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 6 Halaman 35 Ayo Mencoba 1. Cari informasi tentang peristiwa-peristiwa berikut. Cari dari buku-buku referensi pada perpustakaan sekolahmu. 2. Dari informasi yang kalian…
- Soal Dan Kunci Jawaban Ujian Sekolah IPS Kelas 9 SMP Piagam jakarta atau yang disebut Jakarta Charter disetujui pada tanggal ... A. 22 Juni 1945 B. 1 Juni 1945…
- Soal Bahasa Indonesia PG Kelas 12 Dan Kunci Jawabannya 1. Ada korelasi positif antara durasi waktu belajar di rumah dengan prestasi (nilai) siswa dalam ujian nasional SMA semua mata…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 7 Kelas 5 Halaman 92 Apa hasil kesepakatan pada Peristiwa Rengasdengklok? Jawaban: Setelah melalui perdebatan dan ditengahi Ahmad Soebardjo, menjelang malam hari, kedua tokoh…
- Soal Dan Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 9 Halaman 60 Ceritakan kembali siapa tokoh tokoh dalam cerpen "Pohon Keramat". Jawaban: Tokoh-tokoh dalam cerpen "Pohon Keramat": - Saya (tokoh utama) -…
- Kunci Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Halaman 183 Tugas Setelah mempelajari karya ilmiah, diskusikanlah dengan kelompokmu! 1. Bacalah salah satu karya ilmiah, artikel dalam jurnal. 2. Analisislah bagian-bagian…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Apa persamaan cerpen dan puisi “Malaikat Juga Tahu”? Jawaban: Cerpen dan puisi 'Malaikat Juga Tahu' mempunyai persamaan pada…
- Soal Dan Kunci Jawaban Cerdas Cergas Berbahasa… Temukan informasi tentang gedung atau tempat bernama Tjandra Naja! Mengapa tempat tersebut menjadi istimewa dalam cerpen tersebut? Berikan alasan dan…
- Soal Dan Kunci Jawaban OSN IPS SMP/MTs 2023 Puncak, Bogor merupakan salah satu daerah tujuan wisata penduduk perkotaan, terutama Jakarta dan Depok. Hal ini menjadikan terjadinya peningkatan pembangunan…
- Contoh Soal UTS PKn Kelas 7 SMP Semester 1 , Lengkap… Pada masa reses setelah pelaksanaan Sidang I BPUPKI, dibentuklah panitia kecil yang bernama Panitia Sembilan yang akhirnya melahirkan Piagam Jakarta…
- Soal Dan Kunci Jawaban IPA Kelas 8 Halaman 123 Dapatkah kamu menyebutkan sifat-sifat cahaya dan cara membuktikannya! Jawaban: Mengutip Gramedia, berikut adalah sifat-sifat cahaya: a. Dapat merambat lurus…
- Soal Dan Kunci Jawaban Soal Tema 7 Kelas 5 Halaman 83 Di mana teks Proklamasi dibacakan? Jawaban: Di rumah Ir Soekarno yang beralamat di Jalan Pegangsaan Timur 56, Jakarta…
- Soal UTS PKn Kelas 7 SMP Semester 1 , Lengkap dengan… Pada masa reses setelah pelaksanaan Sidang I BPUPKI, dibentuklah panitia kecil yang bernama Panitia Sembilan yang akhirnya melahirkan Piagam Jakarta…
- Soal Dan Kunci Jawaban Tema 1 Kelas 6 SD Halaman 53… Urutkan tahun produksi bawang merah berdasarkan jumlah produksi yang paling banyak. Jawaban: 2007 : 125.000 2009 : 122.000 2005…