Kunci Jawaban Matematika Kelas 7 Halaman 159

Diposting pada

1. Perhatikan kembali Tabel 7.5 di atas.

Jelaskan apa yang terjadi apabila garis k dan garis l tidak sejajar.

 

Jawaban:

Jika garis k dan l tidak sejajar, coba banyangkan apa yang terjadi saat kereta api melintas?

Pada masalah rel kereta api, hal ini akan bermasalah besar pada kereta.

Akan tetapi pada masalah kedudukan dua garis yang saling berpotongan pada satu garis.

Hal ini garis k dan l akan membentuk dua garis yang saling berimpit atau saling berpotongan atau saling tegak lurus.

Sehingga hubungan sudut-sudut antar dua garis yang terbentuk akan menyesuaikan.

 

2. Apa yang kalian ketahui tentang hubungan sudut-sudut pada dua garis sejajar? Jelaskan.

Kemudian ujilah hasil pemahaman kalian pada soal berikut.

Tentukan besar sudut a, b, dan c pada gambar berikut.

 

Jawaban:

Besar sudut a, b, dan c pada gambar berikut adalah…

(2a) Tentukan besar sudut: a°, b°, dan c°

(i) a° + 140° = 180°
a° = 180° – 140°
a° = 40°

(ii) b° + 60° = 140°
b° = 140° – 60°
b° = 80°

(iii) c° + b° = 180°
c° + 80° = 180°
c° = 180° – 80°
c° = 100°

(2b)Tentukan besar sudut: x°, y°, dan z°

(i) x° sehadap dengan 50° → x° = 50°

(ii) x° + y° + 60° = 180°
50° + y° + 80° = 180°
y° + 110° = 180°
y° = 180° – 110°
y° = 70°

(iii) z° adalah sudut berseberangan dengan 60° → z° = 60°

 

Disclaimer : Latihan soal dan jawaban ini berupa pertanyaan terbuka yang artinya ada beberapa jawaban tidak terpaku seperti di atas. Semoga bermanfaat.

Gambar Gravatar
Hi, Perkenalkan nama saya Cindy Monica, pemilik dari situs cytricks.com. Memiliki kegemaran terhadap dunia menulis, internet, dan bisnis, menjadikan saya tergerak untuk membuat situs ini sebagai media informasi terhadap pembaca.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *