Bacalah paragraf berikut!
Pisang merupakan tumbuhan yang banyak hidup di Indonesia. Hampir setiap daerah di indonesia bisa ditumbuhi pohon pisang. Pohon pisang mudah sekali ditanam. Pohon pisang dapat tumbuh di daerah dataran tinggi maupun rendah. Hingga banyak lahan penduduk baik pekarangan maupun sawah yang ditanami pohon pisang. Pohon pisang tidak sulit untuk dibudidayakan, karena memang pohon pisang tidak terlalu membutuhkan banyak pupuk.
Daftar Isi
lde pokok dari paragraf tersebut adalah ….
a. Pisang banyak dijadikan tanaman perkebunan.
b. Pohon pisang banyak hidup di Indonesia.
c. Pisang banyak ditanam di sawah.
d. Pohon pisang banyak dibudidayakan.
Jawaban: b
Kеѕіmрulаn: Berdasarkan реrtаnуааn dаrі sоаl diatas, sауа menyimpulkan bаhwа jаwаbаn dаrі ѕоаl tеrѕеbut adalah b. Pohon pisang banyak hidup di Indonesia.
Disclaimer : Kunci jawaban soal ini hanya sebagai referensi belajar bagi siswa. Jika ada kesamaan jawaban maka itu hanya kebetulan saja.